Home ยป Pengembangan RPP Eksplorasi, Elaborasi dan Konfirmasinya Lengkap
Pengembangan RPP Eksplorasi, Elaborasi dan Konfirmasinya Lengkap
Pengembangan RPP Eksplorasi, Elaborasi dan Konfirmasinya Lengkapย – Pelaksanaan pembelajaran merupakan implementasi dari rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP). Terkadang ada beberapa guru yang masih kebingungan dengan penerapan RPP EEK didalam prosses pembelajaran.
Pengembangan RPP Eksplorasi, Elaborasi dan Konfirmasinya Lengkap
Sebelum membuat RPP ini, terlebih dahulu harus diketahui tentang cara mengembangkan RPP eksplorasi, elaborasi dan konfirmasi serta penjelasan dari ketiga hal tersebut.ย Pelaksanaan pembelajaran terdiri dari pendahuluan, kegiatan inti dan penutup.
Pendahuluan
Adapun hal-hal yang harus dilakukan oleh guru pada kegiatan ini antara lain:
Menyiapkan peserta didik untuk mengikuti proses pembelajaran;
Mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan sebelumnya dengan materi yang akan dibahas atau dipelajari;
Menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang harus dikuasai atau dicapai oleh peserta didik;
Memberikan semangat dan motivasi agar peserta didik dapat mengikuti pembelajaran secara aktif.
Kegiatan Inti
Kegiatan inti terdiri dari:
Eksplorasi
Dalam kegiatan ini, guru:
Melibatkan peserta didik dalam mencari informasi yang luas mengenai topik atau tema materi yang akan dipelajari;
Menggunakan beragam pendekatan pembelajaran, media pembelajaran dan sumber ajarย lainnya;
Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran;
Memfasilitasi terjadinya interaksi antara peserta didik dengan peserta didik, peserta didik dengan gurunya maupun dengan lingkungan atau sumber belajar.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
Memberi kesempatan kepada peserta didik untuk menganalisis, berpikir, menyelesaikan masalah dan bertindak tanpa rasa takut;
Memfasilitasi peserta didik untuk berkompetisi dengan tujuan untuk meningkatkan prestasi belajar;
Memberikan fasilitasi peserta didik untuk melakukan kegiatan yang menumbuhkan rasa percaya diri dan mengembangkan rasa tanggung jawab;
Memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas atau mengerjakan latihan soal yang ada pada buku ajar;
Memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok.
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
Memberikan umpan balik yang sifatnya positif dan penguatan dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat, maupun hadiah atau reward terhadap keberhasilan yang telah dicapai oleh peserta didik;
Memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi peserta didik melalui berbagai sumber;
Melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan;
Memfasilitasi peserta didik untuk memperoleh pengalaman yang bermakna dalam mencapai tujuan pembelajaran.
Kegiatan Penutup
Dalam kegiatan penutup, guru:
Menyimpulkan pelajaran yang telah dilakukan, baik sendiri atau bersama dengan peserta didik;
Melakukan refleksi, penilaian terhadap kegiatan yang telah dilaksanakan;
Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remedi, pengayaan, memberikan tugas baik individu atau kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik;
Menyampaikan rencana pembelajaran untuk pertemuan selanjutnya.
Pengertian Psikologi Pendidikan Menurut Para Ahli… Pengertian Psikologi Pendidikan Menurut Para Ahli (Terlengkap) โ Untuk menjalankan profesinya sebagai pendidik khususnya seorang guru sangat memerlukan banyak pengetahuan dan ketrampilan yang memadai sesuai tuntutan dan kemajuan sains dan…
Teks Pidato Perpisahan Kelas 6 : Isi Pokok, Karakteristik,… Teks Pidato Perpisahan Kelas 6 : Isi Pokok, Karakteristik, Tujuan dan Contoh Pidato - Bagaimana susunan teks pidato perpisahan kelas 6 yang baik dan benar serta mengharukan ?,Pada kesempatan kali…
Makalah : Pengertian, Ciri, Fungsi, Jenis, Struktur, Cara… Makalah : Pengertian, Ciri, Fungsi, Jenis, Struktur, Cara Membuat dan Contoh - Apa yang di maksud dengan Makalah dan bagaimana Penulisannya yang baik dan benar ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan…
Kerajinan Dari Bahan Keras : Pengertian, Jenis, Teknik,… Kerajinan Dari Bahan Keras : Pengertian, Jenis, Teknik, Tahapan Cara Membuat dan Contohnya - Apa itu kerajinan dari bahan keras ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya hal-hal…
Hutan Mangrove Adalah :Ciri, Manfaat, Pemicu Kerusakan Dan… Hutan Mangrove Adalah :Ciri, Manfaat, Pemicu Kerusakan Dan Penanggulangannya - Apakah yang di maksud dengan hutan mangrove dan fungsinya?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain…
โ Pengertian Sekolah, Unsur-Unsur, Fungsi dan Jenjangnya Pengertian Sekolah, Unsur-Unsur, Fungsi dan Jenjangnya โ Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang Sekolah. Yang mana dalam pembahasan kali ini menjelaskan pengertian sekolah, fungsi, unsur dan jenjang sekolah…
โ Pengertian Manajemen Kinerja, Tujuan, Manfaat, Prinsip &… Pengertian Manajemen Kinerja, Tujuan, Manfaat, Prinsip & Prosesnyaย - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Manajemen Kinerja. Yang meliputi pengertian, tujuan, manfaat, prinsip dasar dan proses manajemen kinerja dengan…
Tujuan Teks Eksplanasi : Pengertian, Struktur, Ciri, Kaidah,… Tujuan Teks Eksplanasi : Pengertian, Struktur, Ciri, Kaidah, Contoh โ Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang teks eksplanasi. Yang meliputi pengertian teks eksplanasi, tujuan teks eksplanasi, struktur teks…
Kelebihan Permainan Bahasa dan Kekurangannya (Dibahas… Kelebihan Permainan Bahasa dan Kekurangannya (Dibahas Lengkap) - Dalam pembahasan sebelumnya telah dibahas mengenai pengertian permainan bahasa dan manfaatnya. Selanjutnya seputarpengetahuan.com akan membahas tentang apa saja kekurangan dan kelebihan dari…
Kata Kata Bijak Islami Kata Kata Bijak Islami - Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Kata Kata Bijak Islami dan contohnya.Mari kita simak bersama pembahasannya pada artikel di bawah ini untuk lebih dapat…
Zaman Praaksara : Pengertian, Pembagian Masa, Jenis… Zaman Praaksara : Pengertian, Pembagian Masa, Jenis Manusia,dan Peninggalannya - Apakah yang di maksud dengan Zaman Praaksara ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu Zaman Praaksara dan hal-hal yang…
Arbitrase : Pengertian Menurut Para Ahli, Dasar Hukum,… Arbitrase : Pengertian Menurut Para Ahli, Dasar Hukum, Syarat, Tujuan, Jenis, Manfaat Dan Contohnya -ย Apakah itu Arbitrase ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain…
Macam-macam Lembaga Pendidikan Dan Fungsinya (Lengkap) Macam-macam Lembaga Pendidikan Dan Fungsinya (Lengkap)ย - Bicara mengenai pendidikan pasti semuanya telah mengalami atau sedang menjalani proses pendidikan. Dimana setiap manusia yang telah dikaruniai akal pikiran atau dibekali otak untuk…
Pentingnya Penelitian Tindakan Kelas Bagi Guru (Bahas… Pentingnya Penelitian Tindakan Kelas Bagi Guru (Bahas Lengkap)ย - Tenaga pendidik baik guru maupun dosen harus mengetahui dan memahami betapa pentingnya ย melakukan penelaahan dan menyimak alasan-alasan yang melatarbelakangi keharusan melakukan Penelitian…
Gambar Mikroskop : Pengertian, Sejarah, Jenis, Bagian, Cara… Gambar Mikroskop : Pengertian, Sejarah, Jenis, Bagian, Cara Kerja dan Perawatan Mikroskop - Seberapa dekatkah dirimu mengenali bentuk dan fungsi dari Mikroskop ?Pada kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Mikroskop…
Muatan Lokal : Pengertian Menurut Para Ahli,… Muatan Lokal : Pengertian Menurut Para Ahli, Landasan,Tujuan, Ruang Lingkup dan Syarat Pengembangannya - Apakah Artinya muatan lokal ?Pada kesempatan iniย Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu muatan lokaldan hal hal lain…
Cerpen Persahabatan : Pengertian ,Tips Menulis dan Contohnya Cerpen Persahabatan : Pengertian ,Tips Menulis dan Contohnya - Cerpen Persahabatan itu seperti apa?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu Cerpen Persahabatan dan hal-hal lain tentangnya.Mari kita simak bersama…
Runtuhnya Kerajaan Kediri : Sejarah dan Peninggalannya Runtuhnya Kerajaan Kediri : Sejarah dan Peninggalannya -ย Kerajaan Kediri atau Kerajaan Kadiri atau Kerajaan panjalu adalah sebuah kerajaan yang ada di Jawa Timur antara tahun 1042-1222. Kerajaan tersebut di kota…
Jurnal Penutup : Pengertian, Tujuan, Fungsi, Cara Membuat Jurnal Penutup : Pengertian, Tujuan, Fungsi, Cara Membuat โ Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Jurnal Penutup. Yang meliputi pengeritian, tujuan dan fungsi, cara membuat dan akun yang…
โ 16 Pengertian Implementasi Menurut Para Ahli (Bahas… 16 Pengertian Implementasi Menurut Para Ahli (Bahas Lengkap)ย - Pada kesempatan kali ini kami akan membahas tentang Implementasi. Sebuah istilah yang mungkin jarang kalian dengar dalam kehidupan sehari-hari. 16 Pengertian Implementasi…
DNA dan RNA : Pengertian, Karakteristik, Perbedaan dan… DNA dan RNA : Pengertian, Karakteristik, Perbedaan dan Pembahasan Prosesnya - Apa pengertian dan perbedaan dari DNA dan RNA? Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya hal-hal lain yang…
โ Kumpulan Topik Materi Trigonometri (Pembahasan Terlengkap) Kumpulan Topik Materi Trigonometri (Pembahasan Terlengkap)ย - Kali ini kita akan membahas tentang materi trigonometri. Trigonometri adalah sebuah cabang matematika yang membahas tentang relasi antar sudut dan sisi pada segitiga. Kumpulan…
โ Pengertian Manajemen Kelas, Tujuan dan Prinsipnya… Pengertian Manajemen Kelas, Tujuan dan Prinsipnya (Terlengkap)ย - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Manajemen Kelas. Yang meliputi pengertian manajemen kelas, tujuan dan prinsip manajemen kelas. Pengertian Manajemen Kelas,…
Pidato Lingkungan : Pengertian, Tujuan, Karakteristik dan… Pidato Lingkungan : Pengertian, Tujuan, Karakteristik dan Contohnya - Bagaimana susunan teks pidato lingkungan yang baik dan benar ?, Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentu hal-hal yang…
Pengertian Permainan Bahasa & Manfaat dalam Proses… Pengertian Permainan Bahasa & Manfaat dalam Proses Pembelajaranย - Dalam proses pembelajaran saat ini, banyak sekali pendidik yang menggunakan berbagai media untuk membangkitkan semangat anak didik, bahkan diharuskan untuk menggunakan alat…
Kehidupan Politik Kerajaan Majapahit : Sejarah Awal dan… Kehidupan Politik Kerajaan Majapahit : Sejarah Awal dan Peninggalannya -ย Bagaimanakah Kehidupan Politik Kerajaan Majapahit ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas Kerajaan Majapahit dan hal-hal yang melingkupinya.Mari kita simak bersama pembahasannya…
Megalitikum : Pengertian, Ciri, Sistem Kepercayaan dan… Megalitikum : Pengertian, Ciri, Sistem Kepercayaan dan Peninggalannya - Apa yang di maksud dengan Megalitikum dan kapan era terjadinya ? Pada kesempatan iniย Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu Megalitikum dan hal-hal…
โ Pengertian Manajemen Strategi, Manfaat dan Tahapannya Pengertian Manajemen Strategi, Manfaat dan Tahapannya โ Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas Manajemen Strategi. Yang mana dalam pembahasan kali ini menjelaskan pengertian manajemen strategi, tujuan, manfaat, cara dan…
Latar : Pengertian, Fungsi Macam, dan Contohnya Latar : Pengertian, Fungsi Macam, dan Contohnya โ Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Latar. Yang meliputi pengertian, fungsi, macam-macam latar dengan pembahasan lengkap dan mudah dipahami. Latar…
โ Kompetensi Guru dalam Dunia Pendidikan (Pembahasan… Kompetensi Guru dalam Dunia Pendidikan (Pembahasan Lengkap)ย - Pendidikan merupakan hal yang wajib dimiliki oleh semua orang. Semua orang wajib mendapatkan pendidikan yang sama. Di bawah ini adalah bagaimana kompetensi guru…