Home ยป Pentingnya Penelitian Tindakan Kelas Bagi Guru (Bahas Lengkap)
Pentingnya Penelitian Tindakan Kelas Bagi Guru (Bahas Lengkap)
Pentingnya Penelitian Tindakan Kelas Bagi Guru (Bahas Lengkap)ย – Tenaga pendidik baik guru maupun dosen harus mengetahui dan memahami betapa pentingnya ย melakukan penelaahan dan menyimak alasan-alasan yang melatarbelakangi keharusan melakukan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) bagi guru maupun dosen. Adapun alasan-alasan tersebut diantaranya:
Pentingnya menghubungkan antara teori dengan praktek pendidikan sehari-hari.
Menanamkan rasa percaya diri dan kemandirian tenaga pengajar dalam proses pembelajaran.
Perlunya tenaga pendidik untuk meningkatkan profesional skillsnya.
Belajar dari pengalaman tenaga pendidik lainย yang melakukan PTK.
Pentingnya Penelitian Tindakan Kelas Bagi Guru
Ada beberapa alasan mengapaย Penelitian Tindakan Kelas (PTK) merupakan suatu keharusan dan kebutuhan yang sangat penting bagi tenaga pendidik untuk meningkatkan profesional seorang pendidik. Alasan-alasan tersebut diantaranya:
Melatih dan membuat pendidik menjadi peka dan cepat tanggap terhadap dinamika pembelajaran dikelasnya. Seorang pendidik dapat menjadi reflektif dan kritis terhadap proses pembelajaran didalam kelas.
Mampu memperbaiki dan meningkatkan kualitas dan kuantitas proses pembelajaran yang terjadi di dalam kelas.
Pelaksanaan PTK dapat meningkatkan kinerja pendidik. Seorang pendidik tidak lagi merasa puas terhadap apa yang dikerjakan tanpa ada upaya perbaikan atau inovasi, namun juga sebagai peneliti dibidangnya.
PTK yang dilaksanakan oleh tenaga pendidik dapat memperbaiki dan meningkatkan mutu pembelajaran melalui suatu kajian yang dalam terhadap apa yang terjadi didalam kelasnya.
Pelaksanaan PTK tidak mengganggu tugas utama guru, karena ia tidak perlu meninggalkan kelasnya. PTK merupakan suatu kegiatan penelitian yang terintegrasi dengan pelaksanaan proses pembelajaran di kelas.
Dengan adanya PTK guru akan menjadi kreatif karena selalu dituntut untuk melakukan upaya-upaa inovasi sebagai penerapan dan adaptasi berbagai teori dan teknik pembelajaran serta bahan ajar yang dipakainya.
Penerapan PTK dalam pendidikan dan pembelajaran memiliki tujuan untuk memperbaiki dan meningkatkan kualitas praktek pembelajaran secara berkesinambungan sehingga meningkatkan mutu hasil instruksional; mengembangkan keterampilan guru; meningkatkan relevansi; meningkatkan efisiensi pengelolaan instruksional; serta menumbuhkan budaya meneliti pada pada komunitas tenaga pendidik.
PTK merupakan laporan dari kegiatan nyata yang dilakukan para guru dikelasnya dalam upaya meningkatkan mutu pembelajaran.
Dengan melakukan kegiatan PTK para guru telah melakukan salah satu tugasnya dalam kegiatan pengembangan profesi.
Pentingnya PTK Bagi Pendidik Dan Peserta Didik
Penelitian Tindakan Kelas (PTK) penting bagi memperbaiki dan meningkatkan profesi tenaga pendidik, juga penting bagi memperbaiki dan meningkatkan kualitas peserta didik sebagai berikut:
Memperbaiki dan meningkatkan kinerja belajar peserta didik di kelas, sehingga proses pembelajaran menjadi lebih berkualitas dan bermutu.
Untuk Memperbaiki dan meningkatkan kualitas penggunaan media atau alat bantu belajar dan sumber belajar lainnya.
Memperbaiki dan meningkatkan kualitas prosedur dan alat evaluasi yang digunakan dalam mengukur proses dan hasil belajar peserta didik.
Memperbaiki dan meningkatkan kualitas penerapan kurikulum dan pengembangan kompetensi peserta didik dilingkungan pendidikan.
Keharusan Pendidik Melakukan PTK
Adapun keharusan guru atau dosen melakukanย Penelitian Tindakan Kelas adalah sebagai berikut:
Tuntutan tugas dan kebutuhan pendidik dalam meningkatkan mutu proses pembelajaran di kelas.
Kenaikan pangkat atau golongan (unsur pengembangan profesi).
Nama-nama Hari Akhir Dalam Al-Qur'an dan Artinya Nama-nama Hari Akhir Dalam Al-Qurโan dan Artinya โ Mempercayai adanya hari akhir adalah rukun iman yang ke enam. Hari akhir itu pasti adanya dan dirahasiakan kapan datangnya hari akhir. Dalam…
Contoh Soal Seni Budaya Kelas 10 (X) SMA/MA/SMK Semester 1… Contoh Soal Seni Budaya Kelas 10 (X) SMA/MA/SMK Semester 1 dan 2 (2019 dan 2020)- Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas Soal Seni Budaya Kelas 10 Pilihan Ganda dan Essay…
Sejarah Pendidikan Islam : Pengertian dan Ruang Lingkupnya Sejarah Pendidikan Islam : Pengertian dan Ruang Lingkupnyaย โ Disini akan kami bahas tentang apa itu Sejarah dan apa pengertian sejarah pendidikan islam itu sendiri serta ruang lingkupnya. Serta menjelaskan apa…
Latar : Pengertian, Fungsi Macam, dan Contohnya Latar : Pengertian, Fungsi Macam, dan Contohnya โ Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Latar. Yang meliputi pengertian, fungsi, macam-macam latar dengan pembahasan lengkap dan mudah dipahami. Latar…
Akuntansi Syariโah : Pengertian Menurut Para Ahli, Dasar… Akuntansi Syariโah : Pengertian Menurut Para Ahli, Dasar Hukum, Ciri, Tujuan, Prinsip, Karakteristik Dan Kelebihannya - Apakah itu akuntansi syariah dan kelebihannya ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan…
24 Pengertian Pembelajaran Menurut Para Ahli (Bahas Lengkap) 24 Pengertian Pembelajaran Menurut Para Ahli (Bahas Lengkap)ย - Dalam dunia pendidikan kita sering mengenal atau mendengar istilah "pembelajaran". Pembelajaran tidak hanya berlaku dibangku sekolah saja, namun diluar lingkungan sekolah, pembelajaranpun…
5 Teori Terbentuknya Bumi Menurut Para Ahli (Bahas Lengkap) 5 Teori Terbentuknya Bumi Menurut Para Ahli (Bahas Lengkap)ย - Bumi merupakan planet yang kita tempati karna hanya bumi planet yang memiliki grafitasi bumi, lalu seperti apa proses terbentuknya bumi? Disini…
โ Teori-Teori Atom Menurut Para Ahli (Pembahasan Lengkap) Teori-Teori Atom Menurut Para Ahli (Pembahasan Lengkap)ย โ Di dalam dunia ini ada banyak sekali partikel-partikel halus yang sangat kecil ingga kita tidak dapat melihatnya dnegan mata telanjang atau tanpa adanya…
35 Pengertian Kewirausahaan Menurut Para Ahli 35 Pengertian Kewirausahaan Menurut Para Ahli, Ciri, Tujuan, dan Teorinya โ Kali ini disini akan kami bahas mengenai apa itu kewirausahaan, banyak dari kita mungkin sering mendengar kata tersebut. Ya,…
Adab Adalah : Arti, Faktor Yang Mempengaruhi dan Contohnya Adab Adalah : Arti, Faktor Yang Mempengaruhi dan Contohnya - Apakah yang di maksud dengan adab?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya hal-hal lain yang juga melingkupinya.Mari kita…
โ Pengertian Kelas Maya, Tujuan, Fungsi, Jenis, Fitur,… Pengertian Kelas Maya, Tujuan, Fungsi, Jenis, Fitur, Kelebihan dan Kekuranganย - Pada pembahasan kali iniย Seputar Pengetahuanย akan mengulas tentang kelas maya. Kelas maya berhubungan dengan suatu lingkungan belajar yang dibuat secara tatap…
Iman Kepada Qada dan Qadar : Pengertian, Dalil, Hikmah dan… Iman Kepada Qada dan Qadar : Pengertian, Dalil, Hikmah dan Fungsinya - Apakah yang di maksud dengan Iman Kepada Qada dan Qadar ?Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan…
Motif Ekonomi : Pengertian, Contoh, Tujuan, dan Macamnya Motif Ekonomi : Pengertian, Contoh, Tujuan, Prinsip, dan Macamnya โ Setiap keinginan atau tindakan yang dilakukan manusia dalam usaha untuk memenuhi kebutuhan hidupnya selalu didorong oleh sebab-sebab atau alasan tertentu.…
Pengertian PAIKEM & Model Pembelajaran PAIKEM Terlengkap Pengertian PAIKEM & Model Pembelajaran PAIKEM Terlengkapย - Saat ini, guruย dituntut untuk melaksanakan pembelajaran yang berbasiskan PAIKEM. Untuk mengetahui apa itu PAIKEM. Ikuti pembahasan selengkapnya berikut ini. Pengertian PAIKEM & Model…
Strategi Pembelajaran : Pengertian, Fungsi, Tujuan dan… Strategi Pembelajaran : Pengertian, Fungsi, Tujuan dan Jenisnyaย - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Strategi Pembelajaran. Yang mencakup pengertian, fungsi dan tujuan, jenis-jenis strategi pembelajaran dengan pembahasan lengkap…
Teks Cerpen : Pengertian, Ciri, Struktur, Unsur dan Contoh Teks Cerpen : Pengertian, Ciri, Struktur, Unsur dan Contoh - Apakah itu Teks Cerpen ?Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Teks Cerpen dan hal-hal yang melingkupinya. Mari kita…
Larutan Asam Basa : Pengertian, Teori Asam Basa, Sifat dan… Larutan Asam Basa : Pengertian, Teori Asam Basa, Sifat dan Jenisnya - Larutan Asam dan basa merupakan dua golongan senyawa kimia yang banyak di temukan dan di gunakan dalam kehidupan…
12 Pengertian Guru Menurut Para Ahli (Pembahasan Lengkap) 12 Pengertian Guru Menurut Para Ahli (Pembahasan Lengkap)ย - Kehidupan tidak akan pernah terlepas dari seorang guru. Dari merekalah kita tahu bagaimana cara makan yang baik, cara memakai pakaian, cara mengurus…
Muatan Lokal : Pengertian Menurut Para Ahli,… Muatan Lokal : Pengertian Menurut Para Ahli, Landasan,Tujuan, Ruang Lingkup dan Syarat Pengembangannya - Apakah Artinya muatan lokal ?Pada kesempatan iniย Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu muatan lokaldan hal hal lain…
Disiplin : Pengertian, Tujuan, Macam, Manfaat dan Contoh Disiplin : Pengertian, Tujuan, Macam, Manfaat dan Contoh โ Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang disiplin. Penjelasan yang meliputi pengertian disiplin, tujuan disiplin, macam atau jenis disiplin, manfaat…
โ Kompetensi Guru dalam Dunia Pendidikan (Pembahasan… Kompetensi Guru dalam Dunia Pendidikan (Pembahasan Lengkap)ย - Pendidikan merupakan hal yang wajib dimiliki oleh semua orang. Semua orang wajib mendapatkan pendidikan yang sama. Di bawah ini adalah bagaimana kompetensi guru…
Contoh Karya Ilmiah : Fungsi dan Kaidah Kebahasaan Contoh Karya Ilmiah : Fungsi dan Kaidah Kebahasaan - Bagaimana contoh bentuk penulisan karya ilmiah yang baik dan benar? Sebelumnya Seputarpengetahuan.co.id telah membahas Karya Ilmiah : Pengertian , Ciri, Manfaat,…
โ Pengertian Manajemen Kelas, Tujuan dan Prinsipnya… Pengertian Manajemen Kelas, Tujuan dan Prinsipnya (Terlengkap)ย - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Manajemen Kelas. Yang meliputi pengertian manajemen kelas, tujuan dan prinsip manajemen kelas. Pengertian Manajemen Kelas,…
18 Pengertian Penelitian Menurut Para Ahli (Pembahasan… 18 Pengertian Penelitian Menurut Para Ahli (Pembahasan Lengkap)ย - Istilah lain dariย penelitian adalah riset. Riset berasal dari bahasa inggrisย research, researchย yang berasal dari kataย reย (kembali) danย searchย (mencari). Secara etimologi penelitian berartiย "mencari kembali"ย yaitu mencari fakta-fakta…
Manajemen Pendidikan : Pengertian Menurut Para Ahli, Tujuan,… Manajemen Pendidikan : Pengertian Menurut Para Ahli, Tujuan, Fungsi dan Ruang Lingkup -Apa itu Manajemen Pendidikan ?Pada kesempatan iniย Seputarpengetahuan.co.id akan membahas pengertian manajemen pendidikan dan unsur -unsur lain yang melingkupinya.Mari…
โ Pengertian Sekolah, Unsur-Unsur, Fungsi dan Jenjangnya Pengertian Sekolah, Unsur-Unsur, Fungsi dan Jenjangnya โ Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang Sekolah. Yang mana dalam pembahasan kali ini menjelaskan pengertian sekolah, fungsi, unsur dan jenjang sekolah…
Kompetensi Guru : 4 Standar Berdasarkan Undang-Undang Kompetensi Guru : 4 Standar Berdasarkan Undang-Undang โ Menjadi seorang guru tidaklah mudah. Semua bisa menjadi seorang guru, namun guru saat ini haruslah memiliki standar kompetensi yang dapat menjadikan dunia…
Teks Berita : Pengertian, Ciri, Unsur, Struktur, Syarat,… Teks Berita : Pengertian, Ciri, Unsur, Struktur, Syarat, Kaidah Kebahasaan, Pedoman Penulisanย dan Contoh- Apakah itu yang di maksud dengan Teks Berita? Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang…
Makalah : Pengertian, Ciri, Fungsi, Jenis, Struktur, Cara… Makalah : Pengertian, Ciri, Fungsi, Jenis, Struktur, Cara Membuat dan Contoh - Apa yang di maksud dengan Makalah dan bagaimana Penulisannya yang baik dan benar ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan…
Jenis Jenis Drone, Istilah, Bagian, Prinsip Dasar Dan… Jenis Jenis Drone, Istilah, Bagian, Prinsip Dasar Dan Gerakannya - Apa saja jenis jenis drone dan fungsinya ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya hal-hal lain yang juga…