√ Pengertian Kantor, Ciri dan Unsurnya (Pembahasan Terlengkap)
Pengertian Kantor, Ciri dan Unsurnya (Pembahasan Terlengkap) – Dalam dunia pekerjaan di butuhkan suatu kerjasama yang kompak di antara para anggota dan pemimpin suatu usaha atau organisasi. Dalam kekompakan tersebut dapat di lihat bagaimana atasan dengan para pekerja mengumpulkan ide dan menjalankannya dengan semangat.
Pengertian Kantor, Ciri dan Unsurnya (Pembahasan Terlengkap)
Di dalam suatu ruangan yang di harapkan dapat membantu dalam mengerjakan suatu pekerjaan karena di dalamnya terdapat benda dan keperluan yang di butuhkan untuk dapat berkerja dnegan baik. Di dalam suatu ruangan tersebut berkumpulah para pekerja dengan pimpinan yang memimpin pekerjaan tersebut.
Di dalam suatu ruangan itu lah para pekerja dengan pimpinan berkerja sama demi meraih tujuan yang di sepakati. Ruangan itu di sebut juga kantor, untuk dapat mengerti tentang kantor akan di jelsakan sebagai berikut.
Pengertian Kantor
Kantor berasal dari bahasa belanda yaitu “kantoor” yang memeiliki arti ruangan tempat berkerja, tempat di instansi, dan lain sebagainya. Di dalam bahasa inggris kantor adalah “office” yang memiliki artian tempat yang dapat memberikan suatu layanan, raung tempat berkerja atau posisi. Pengertian kantor di bagi menjadi dua yaitu pengertian kantor secara dinamis dan pengertian kantor secara statis.
Pengertian kantor secara dinamis adalah suatu proses dalam menyediakan suatu kegiatan seperti dalam perkumpulan, pengolahan, pencatatan, distribusi, ataupun penyimpanan data. Arti kantor dalam secara statis adalah suatu tempat yang menyediakan kegaiatan-kegiatan administrasi atau berupa tata usaha. Di dalam sebuah kantor memiliki kegiatan yang di lakukan seperti mengelola data dan lain sebagainya.
Ciri Kantor
Kantor agar dapat di lihat berbeda dengan ruangan lainnya di berikan beberapa ciri sebagai pembedanya, ciri tersebut adalah :
Sebagai alat yang dapat menyambungkan pikiran pimpinan kepada para anggotanya.
Membantu pemimpin dalam merumuskan suatu pekerjaan dan kemampuan kerja yang dapat menyederhanakan suatu system manajemen.
Dapat membantu administrasi atau tata usaha untuk dapat mencapai target yang di inginkan.
Unsur Kantor
Kantor memiliki unsur yang mendukungnya, unsur kantor tersebut adalah sebagai berikut :
Gedung beserta ruangan dan perlengkapan yang di butuhkan.
Personil yang terkait dengan organisasi yang ada di dalam kantor seperti pimpinan, karyawan, dan lain sebagainya.
Peralatan yang mendukung kerja kantor seperti mesin.
Sekianlah penjelasan mengenai Pengertian Kantor, Ciri dan Unsurnya (Pembahasan Terlengkap) yang di jelasakan oleh seputarpengetahuan. Dengan adanya kantor maka pekerjaan yang di lakukan jadi lebih terarah untuk kedepannya dan dapat membuat tujuan yang ingin di capai terwujud. Semoga bermanfaat 🙂
Daftar Isi
Rekomendasi:
√ 11 Sikap Kepemimpinan Dalam Organisasi Untuk Mencapai… 11 Sikap Kepemimpinan Dalam Organisasi Untuk Mencapai Tujuan - Pada kesempatan kali ini Seputar Pengetahuan akan membahas mengenai Kepemimpinan. Bagi anda yang berada di organisasi ataupun bekerja pada sebuah lembaga,…
√ Gaya Gesek : Pengertian, Jenis, Sifat dan Contohnya Gaya Gesek : Pengertian, Jenis, Sifat dan Contohnya – Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang Gaya Gesek. Yang mana dalam pembahasan kali ini menjelaskan pengetian gaya gesek, jenis,…
Teks Pidato Perpisahan Kelas 6 : Isi Pokok, Karakteristik,… Teks Pidato Perpisahan Kelas 6 : Isi Pokok, Karakteristik, Tujuan dan Contoh Pidato - Bagaimana susunan teks pidato perpisahan kelas 6 yang baik dan benar serta mengharukan ?,Pada kesempatan kali…
Seni Kriya : Pengertian, Sejarah, Fungsi, Tujuan, Unsur,… Seni Kriya : Pengertian, Sejarah, Fungsi, Tujuan, Unsur, Jenis Dan Contohnya - Apakah yang di maksud dengan seni kriya dan tujuannya?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang…
Jangka Sorong : Fungsi, Bagian, Jenis, Cara Menghitung dan… Jangka Sorong : Fungsi, Bagian, Jenis, Cara Menghitung dan Contoh Soal - Apakah itu yang di sebut Jangka Sorong ? Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Jangka Sorong dan…
Tes Pauli : Pengertian, Tips dan Cara Mengerjakan Tes Pauli : Pengertian, Tips dan Cara Mengerjakan - Apakah itu tes Pauli ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apa itu tes Pauli dan unsur-unsur lain yang melingkupinya. Mari kita…
√ Pengertian Sistem Pengendalian Intern, Tujuan & Unsurnya… Pengertian Sistem Pengendalian Intern, Tujuan & Unsurnya Lengkap - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang sistem pengendalian intern. Yang meliputi pengertian sistem pengendalian intern, tujuan sistem pengendalian intern dan…
Kalimat adalah : Pengertian, Ciri, Unsur, Jenis dan… Kalimat Adalah, Ciri, Unsur, Jenis dan Contohnya – Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang Kalimat. Yang mana dalam pembahasan kali ini menjelaskan pengertian kaliamat, ciri-ciri, unsur, jenis dan…
√ Pengertian Manajemen Kinerja, Tujuan, Manfaat, Prinsip &… Pengertian Manajemen Kinerja, Tujuan, Manfaat, Prinsip & Prosesnya - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Manajemen Kinerja. Yang meliputi pengertian, tujuan, manfaat, prinsip dasar dan proses manajemen kinerja dengan…
Nomina Adalah : Ciri, Jenis, Penggunaan dan Contohnya Nomina Adalah : Ciri, Jenis, Penggunaan dan Contohnya – Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan menjelaskan tentang Nomina. Dalam hal ini Nomina merupakan kata benda yang berfungsi sebagai subjek atau…
Sejarah PBB (Perserikatan Bangsa-Bangsa ), Asas dan… Sejarah Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), Asas dan Tujuannya – Untuk pertemuan kali ini kita akan membahas artikel mengenai sejarah dari perserikatan bangsa-bangsa (PBB) serta asas dan juga tujuannya. Sering tentunya kita dengar…
√ Pengertian Bank Syariah, Sejarah, Fungsi, Tujuan, Ciri,… Pengertian Bank Syariah, Sejarah, Fungsi, Tujuan, Ciri, Jenis dan Produknya - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Bank Syariah. Yang meliputi pengertian, sejarah, fungsi, ciri-ciri, jenis dan produk dari…
Momen Inersia : Pengertian, Faktor, Persamaan Pada Bentuk… Momen Inersia : Pengertian, Faktor, Persamaan Pada Bentuk Benda dan Contoh Soalnya - Apakah yang di maksud dengan Momen Inersia?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal…
74 Pengertian Pendidikan Menurut Para Ahli 74 Pengertian Pendidikan Menurut Para Ahli – Manusia sejak lahir ke dunia sudah mendapatkan pendidikan hingga ia masuk ke bangku sekolah. kata pendidikan sudah tidak asing lagi ditelinga, karena semua…
√ Pengertian Humas, Fungsi, Tujuan, Prinsip, Tugas, Manfaat… Pengertian Humas, Fungsi, Tujuan, Prinsip, Tugas, Manfaat & Contoh - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Humas atau hubungan masyrakat. Yang meliputi pengertian humas, fungsi humas, tujuan humas, prinsip,…
33 Pengertian Organisasi Menurut Para Ahli (Pembahasan… 33 Pengertian Organisasi Menurut Para Ahli (Pembahasan Lengkap) - Pembahasan kali ini akan membahas tentang sebuah wadah yang didalamnya terdapat beberapa orang untuk melakukan kegiatan sesuai dengan tujuan yang telah ditentukan.…
Pengertian Kewirausahaan, Ciri, Tujuan, Karakteristik dan… Pengertian Kewirausahaan, Ciri, Tujuan, Karakteristik, Tahapan dan Manfaatnya – Apa itu Pengertian Kewirausahaan ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya hal-hal lain yang juga melingkupinya. Mari kita simak…
4 Pengertian Lingkungan Kerja Menurut Para Ahli (Bahas… 4 Pengertian Lingkungan Kerja Menurut Para Ahli (Bahas Lengkap) - Berkerja di dalam suatu perusahaan tertentu di haruskan berkerja pada waktu dan jam yang di tetapkan. Pekerjaan yang di berikan pun…
Perangkat Keras Komputer : Cara Kerja, Jenis, Contoh dan… Perangkat Keras Komputer : Cara Kerja, Jenis, Contoh dan Fungsinya - Di era Komputerisasi saat ini pasti kita sudah tak asing dengan Komputer dan Perangkatnya.Namun, mungkin ada yang belum tahu…
Kata Kata Bijak Islami Kata Kata Bijak Islami - Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Kata Kata Bijak Islami dan contohnya.Mari kita simak bersama pembahasannya pada artikel di bawah ini untuk lebih dapat…
Teks Cerpen : Pengertian, Ciri, Struktur, Unsur dan Contoh Teks Cerpen : Pengertian, Ciri, Struktur, Unsur dan Contoh - Apakah itu Teks Cerpen ?Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Teks Cerpen dan hal-hal yang melingkupinya. Mari kita…
Sejarah Pramuka Indonesia Lengkap : Sejarah Awal Pramuka… Sejarah Pramuka Indonesia Lengkap : Sejarah Awal Pramuka Dunia dan Jambore Pramuka - Bagaimana awalnya sejarah Pramuka di indonesia bisa terbentuk ?,Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentu…
√ Pengertian Keterlibatan Kerja, Karakteristik, Dimensi,… Pengertian Keterlibatan Kerja, Karakteristik, Dimensi, Aspek dan Faktornya - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Keterlibatan Kerja. Yang meliputi pengertian, karakteristik, dimensi, aspek dan faktor yang mempengaruhi keterlibatan kerja…
Gerak Vertikal Ke Bawah : Pengertian, Ciri, Besaran Fisika,… Gerak Vertikal Ke Bawah : Pengertian, Ciri, Besaran Fisika, Rumus dan Contoh Soal - Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas Gerak Vertikal Ke Bawah,rumus dan tentunya hal-hal lain yang juga…
Cerpen Persahabatan : Pengertian ,Tips Menulis dan Contohnya Cerpen Persahabatan : Pengertian ,Tips Menulis dan Contohnya - Cerpen Persahabatan itu seperti apa?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu Cerpen Persahabatan dan hal-hal lain tentangnya.Mari kita simak bersama…
√ 9 Pengertian Organisasi Internasional, Macam, Tujuan &… 9 Pengertian Organisasi Internasional, Macam, Tujuan & Contohnya - Pada pembahasan kali ini, kami akan menjelaskan tentang Organisasi Internasional. Pembahasan meliputi pengertian, macam-macam organisasi internasional, tujuan dan contoh dari Ogranisasi Internasional.…
Budi Utomo : Latar Belakang ,Tujuan, Struktur dan Sejarah… Budi Utomo : Latar Belakang ,Tujuan, Struktur dan Sejarah Perkembangannya - Budi Utomo menjadi tanda kebangkitan nasional bangsa Indonesia untuk mencapai kemerdekaannya sekaligus penanda perkembangan nasionalisme Indonesia. Pada kesempatan ini…
√ Pengertian Manajemen Strategi, Manfaat dan Tahapannya Pengertian Manajemen Strategi, Manfaat dan Tahapannya – Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas Manajemen Strategi. Yang mana dalam pembahasan kali ini menjelaskan pengertian manajemen strategi, tujuan, manfaat, cara dan…
Momentum dan Impuls: Pengertian, Rumus, Tumbukan,Hukum… Momentum dan Impuls: Pengertian, Rumus, Tumbukan,Hukum Kekekalan Momentum dan Contoh Soal - Apakah itu Momentum dan Impuls ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu Momentum dan impuls serta hal hal…
Contoh Teks Cerita Sejarah di Indonesia Contoh Teks Cerita Sejarah di Indonesia – Seperti apa Contoh dari Cerita Sejarah?Pada kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas Contoh Cerita sejarah beserta strukturnya. Mari kita simak pembahasannya pada artikel di…