Home ยป Pengertian Distribusi, Tujuan Serta Contohnya Lengkap
Pengertian Distribusi, Tujuan Serta Contohnya Lengkap
Pengertian Distribusi, Tujuan Serta Contohnya Lengkap โ Di dalam memasarkan produknya, pabrik atau suatu perusahaan atau pemilik usaha memerlukan ide kreatif atau suatu bentuk kreatifitas dalam memasarkan atau menjualkan produknya. Dalam memasarkan produknya banyak para produsen yang tidak dapat melakukannya dengan baik dan menjadikan barang tersebut tidak laku di pasaran atau di dalam perdagangan. Untuk itu para produsen haruslah memiliki ide yang dapat mendongkrak penjualannya tersebut.
Salah satu cara yang di lakukan adalah dengan mendistribusikan dagangannya atau produk yang di milikinya atau jasanya. Untuk dapat mengetahui lebih lagi mengenai distribusi akan di jelasakan sebagai berikut.
Pengertian Distribusi, Tujuan Serta Contohnya Lengkap
Mari kita bahas pengertian distribusi terlebih dahulu.
Pengertian Distribusi
Distribusi adalah suatu proses penyampaian produk atau jasa yang berasal dari produsen kepada konsumen, produk itu sangatlah penting dan sangatlah di butuhkan oleh konsumen. Ada juga pendapat bahwa distribusi adalah kegiatan dalam usaha pemasaran guna mempermudah menyampaikan barang atau produk kepada konsumen. Proses ini menciptakan untility dan pengalihan suatu hak kepemilikan dari produk tersebut.
Di dalam melakukan distribusi perdagangan, usaha ini mendapat nilai lebih yang terdapat di barang dengan berbagai fungsi seperti, waktu, tempat, utility, dan hak kepemilikan dari barang tersebut. Pemasaran yang baik akan tercipta ketika melakukan proses distribusi karena akan menciptakan saluran pemasan yang baik secara fisik atau non-fisik. Arus tersebut diantaranya promosi, informasi, kepemilikan, pembayaran, dan lain-lain.
Tujuan Distribusi
Distribusi memiliki tujuannya tersendirim tujuan dari distribusi diantaranya adalah :
Menjaga kelangsungan perusahaan,
Pemerataan dalam pemenuhan konsumen di berbagai daerah,
Mencapai pemerataan produksi,
Membentuk kestabilan dari harga produk atau jasa,
Menjaga kesinambuangan dalam produksi barang dan jasa,
Meningkatkan dan dapat menjaga kualitas produksi,
Menyampaikan barang ke konsumen,
Meningkatkan bilai suatu produk atau jasa.
Contoh Distribusi
Distribusi di lakukan para pedagang di dalam pemasaran produk yang di milikinya. Di dalam memasarkan produknya di perlukan ketelitian dan kemampuan untuk menjualnya kepada para konsumennya. Berikut adalah contoh dari distribusi misalnya terjadi pada petani, petani menjual hasil panennya secara langsung kepada perantara (dalam hal ini perantara di sebut distribusi langsung).
Pada pabrik kendaraan bermotor, pabrik tersebut menjual suku cadang kepada agen-agen atau para took suku cadang, setelah itu took atau agen tersebut menjualnya lagi kepada para konsumen ( ini yang di sebut dengan distribusi dengan tidak langsung ).
Sekianlah penjelasan mengenai Pengertian Distribusi, Tujuan Serta Contohnya Lengkapย yang di jelaskan oleh seputarpengetahuan. Dengan melakukan distribusi banyak hal yang di dapatkan oleh para pedagang yang mendagangkan produknya. Kelebihan tersebut membuat nilai tambah yang besar kepada para konsumenya. Semoga bermanfaat ๐
โ Pengertian Saluran Distribusi, Fungsi, Manfaat, Tingkatan,… Pengertian Saluran Distribusi, Fungsi, Manfaat, Tingkatan, Bentuk dan Macamnyaย - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Saluran Distribusi. Yang meliputi pengertian saluran distribusi, fungsi saluran distribusi, manfaat saluran distribusi,…
โ Retail : Pengertian, Menurut Para Ahli, Fungsi, Jenisnya Retail : Pengertian, Menurut Para Ahli, Fungsi, Jenisnya โ Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang Retail. Yang mana dalam pembahasan kali ini menjelaskan pengertian retail, menurut para ahli,…
โ Pengertian Keterampilan, Menurut Para Ahli dan Macamnya Pengertian Keterampilan, Menurut Para Ahli dan Macamnya - Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang Keterampilan. Yang mana dalam pembahasan kali ini menjelaskan pengertian keterampilan menurut para ahli dan…
Cerpen Persahabatan : Pengertian ,Tips Menulis dan Contohnya Cerpen Persahabatan : Pengertian ,Tips Menulis dan Contohnya - Cerpen Persahabatan itu seperti apa?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu Cerpen Persahabatan dan hal-hal lain tentangnya.Mari kita simak bersama…
Pengertian Prakarya, Kerajinan, Budidaya dan Pengolahan Pengertian Prakarya, Kerajinan, Budidaya dan Pengolahan โ Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membaha tentang Pengertian Prakarya. Yang man dalam pembahasan kali ini menjelaskan pengertian prakarya, pengertian kerajinan, pengertian kewirausahaan,…
โ Pengertian BUMS, Ciri, Tujuan, Fungsi, Jenis dan Contohnya Pengertian BUMS, Ciri, Tujuan, Fungsi, Jenis dan Contohnya โ Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang BUMS. Yang mana dalam pembahasan kali ini menjelaskan pengertian BUMS, ciri, jenis, fungsi,…
20 Pengertian Bisnis Menurut Para Ahli (Pembahasan Lengkap) 20 Pengertian Bisnis Menurut Para Ahli (Pembahasan Lengkap) โ Dalam kehidupan sehari-hari sudah tidak asing lagi bagi kita dengan penyebutan istilah bisnis atau berbisnis. Kata bisnis berasal dari bahasa Inggris…
Syarat Menjadi Resseler : Pengertian, Keuntungan dan… Syarat Menjadi Resseler : Pengertian, Keuntungan dan Kerugian Resseler - Tahukah kalian apa arti Reseller dan syaratnya ?Pada kesempatan iniย Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apa itu syarat menjadi resseler dan unsur -unsur…
51 Pengertian Hukum Menurut Para Ahli Terlengkap 51 Pengertian Hukum Menurut Para Ahli Terlengkapย - Sudah tidak asing lagi bagi setiap orang dengan kata "hukum" karena setiap orang akan terikat dengan hukum, baik itu hukum negara, hukum agama,…
25 Pengertian Industri Menurut Para Ahli (Pembahasan… 25 Pengertian Industri Menurut Para Ahli (Pembahasan Lengkap)ย - Industri identik dengan sebuah perusahaan. Memang benar, tapi setiap perusahaan tidak mesti besar dan harus menggunakan mesin. Menurutย Dra. Sri Milaningsihย kataย Industriย berasal dari bahasa…
Hukum Ijarah : Pengertian, Dasar Hukum, Syarat, Rukun, Jenis… Hukum Ijarah : Pengertian, Dasar Hukum, Syarat, Rukun, Jenis Dan Ketentuannya - Apakah itu hukum ijarah dan dasarnya ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain…
Permainan Bulu Tangkis : Sejarah, Teknik, Peraturan, Sarana… Permainan Bulu Tangkis : Sejarah, Teknik, Peraturan, Sarana Dan Prasarananya - Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas permainan bulu tangkis dan tentunya tentang hal lain yang juga melingkupinya.Mari kita simak…
6 Konsep Pemasaran, jenis Dan Tujuannya (Pembahasan Lengkap) 6 Konsep Pemasaran, jenis Dan Tujuannya (Pembahasan Lengkap) โ Setelah sebelumnya kita membahas tentang pengertian pemasaran, kali ini kita fokuskan kembali mengenai konsep-konsep pemasaran. Dimana konsep pemasaran merupakan falsafah perusahaan…
โ 16 Pengertian Perusahaan Menurut Para Ahli (Pembahasan… 16 Pengertian Perusahaan Menurut Para Ahli (Pembahasan Lengkap)ย - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang perusahaan. Pembahasan tentang pengertian perusahaan ini berdasarkan para ahli. Untuk lebih jelasnya silakan simak…
โ Pengertian Mind Mapping, Jenis, Contoh dan Cara Membuatnya Pengertian Mind Mapping, Jenis, Contoh dan Cara Membuatnya โ Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang Mind Mapping. Yang mana dalam pembahasan kali ini menjelaskan pengertian mind mapping, jenis,…
Pengertian Kewirausahaan, Ciri, Tujuan, Karakteristik dan… Pengertian Kewirausahaan, Ciri, Tujuan, Karakteristik, Tahapan dan Manfaatnya โ Apa itu Pengertian Kewirausahaan ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya hal-hal lain yang juga melingkupinya. Mari kita simak…
21 Pengertian Marketing Menurut Para Ahli (Pembahasan… 21 Pengertian Marketing Menurut Para Ahli (Pembahasan Lengkap) โ Kali ini Seputar Pengetahuan akan membahas mengenai apa itu Marketing, dalam perkuliahan khusunya di jurusan manajemen kita akan menemukan pembahasan mengenai…
โ Pengertian Perdagangan Internasional, Ciri, Bentuk,… Pengertian Perdagangan Internasional, Ciri, Bentuk, Faktor, Tujuan, Manfaat & Contohย - Kali ini seputar pengetahuan akan membahas tentang perdagangan internasional. penjelasan yang meliputi pengertian, ciri-ciri, bentuk, faktor pendorong, faktor penghambat, tujuan,…
โ Pengertian Experiential Marketing, Fungsi, Manfaat,… Pengertian Experiential Marketing, Fungsi, Manfaat, Strategi, Karakteristik dan Implementasinya - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang experiential marketing. Yang meliputi pengertian experiential marketing yang dikemukakan oleh para ahli,…
โ Etika Bisnis : Pengertian, Tujuan, Manfaat dan Prinsipnya Etika Bisnis : Pengertian, Tujuan, Manfaat dan Prinsipnya - Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang Etika Bisnis. Yang mana dalam pembahasan kali ini menjelasakan pengertian etika bisnis, tujuan,…
Lisensi adalah : Pengertian, Jenis dan Manfaatnya Lisensi adalah : Pengertian, Jenis dan Manfaatnya โ Di pembahasan kali ini kalian akan mengetahui apa yang dimaksud dengan Lisensi. Yang meliputi pengertian, jenis-jenis dan manfaat lisensi dengan penjelasan lengkap…
Kerajinan Dari Bahan Keras : Pengertian, Jenis, Teknik,… Kerajinan Dari Bahan Keras : Pengertian, Jenis, Teknik, Tahapan Cara Membuat dan Contohnya - Apa itu kerajinan dari bahan keras ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya hal-hal…
41 Pengertian Korupsi Menurut Para Ahli 41 Pengertian Korupsi Menurut Para Ahli โ Pada kesempatan kali ini kami akan membahas tentang Korupsi. Pembahasan yang meliputi tentang pengertian korupsi menurut para ahli, bentuk-bentuk korupsi, faktor yang menjadi…
Peluang Usaha Adalah : Ciri, Faktor, Sumber dan Contohnya Peluang Usaha Adalah : Ciri, Faktor, Sumber dan Contohnya โ Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Peluang Usaha. Yang meliputi pengertian, ciri-ciri, faktor yang mempengaruhi, sumber dan contoh…
โ Pengertian Bank Syariah, Sejarah, Fungsi, Tujuan, Ciri,… Pengertian Bank Syariah, Sejarah, Fungsi, Tujuan, Ciri, Jenis dan Produknyaย - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Bank Syariah. Yang meliputi pengertian, sejarah, fungsi, ciri-ciri, jenis dan produk dari…
โ 37 Pengertian Investasi Menurut Para Ahli Terlengkap 37 Pengertian Investasi Menurut Para Ahli Terlengkap - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang investasi. Yang mana penjelasan ini tentang pengertian investasi menurut para ahli yang sudah dirangkum…
Akuntansi : Pengertian, Sejarah, Tujuan, Fungsi, Manfaat dan… Akuntansi : Pengertian, Sejarah, Tujuan, Fungsi, Manfaat dan Jenis Bidangnya - Apa yang di maksud dengan istilah Akuntansi ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Akuntansi dan hal-hal yang melingkupinya.…
Qiyas : Pengertian, Rukun, Dalil, Unsur, Syarat dan… Qiyas : Pengertian, Rukun, Dalil, Unsur, Syarat dan Pembagiannya - Apakah yang di maksud dengan Qiyas itu? Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya hal-hal lain yang juga melingkupinya.Mari…
Surat Penawaran Barang : Pengertian, Cara Penyusunan, Format… Surat Penawaran Barang : Pengertian, Cara Penyusunan, Format dan Contohnya - Bagaimana bentuk Surat Penawaran Barang ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya hal-hal lain yang juga melingkupinya.Mari…
Kehidupan Politik Kerajaan Majapahit : Sejarah Awal dan… Kehidupan Politik Kerajaan Majapahit : Sejarah Awal dan Peninggalannya -ย Bagaimanakah Kehidupan Politik Kerajaan Majapahit ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas Kerajaan Majapahit dan hal-hal yang melingkupinya.Mari kita simak bersama pembahasannya…