√ 28 Pengertian Berita Menurut Para Ahli (Pembahasan Lengkap)
28 Pengertian Berita Menurut Para Ahli (Pembahasan Lengkap) – Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang berita. Pembahasan yang dimaksuda disini adalah pengertian berita menurut para ahli yang sudah dirangkum dari beberapa sumber
28 Pengertian Berita Menurut Para Ahli (Pembahasan Lengkap)
Untuk lebih lengkapnya silakan simak ulasan dibawah ini dengan seksama.
Pengertian Berita Menurut Para Ahli
Berita berasal dari istilah bahasa Sansekerta yaitu “Vrit” yang jika di translate dalam bahasa Inggris menjadi “Write” yang mempunyai makna ada atau terjadi. Ada juga yang menyebut dengan Vritta yang bermakna kejadian atau peristiwa terhangat. Kebanyakan, berita bisa diartikan sebagai suatu laporan yang cepat tentang fakta atau ide terbaru yang benar, penting dan menarik untuk masyarakat umumnya.
Definisi lain dari berita adalah suatu informasi atau informasi tentang sesuatu yang baru terjadi atau sedang terjadi, tersaji berupa cetak, siaran, internet atau bisa juga dari mulut ke mulut kepada orang lain atau orang banyak. Berita terpublikasi dengan cara media secara berkala misalnya pada surat kabar, radio, televisi dan media online.
Untuk pengertian berita dari para ahli, kalian bisa membacanya dibawah ini:
1. Charles A. Dana
Pengertian berita menurut Charles A. Dana adalah laporan setiap saat atau sesuatu yang menarik untuk pembacanya dan berita terbaik dinilai kemenarikannya bagi para pembaca.
2. Neil McNeil
Pengertian berita menurut Neil McNeil adalah gabungan fakta dan peristiwa-peristiwa yang menimbulkan perhatian atau kepentingan bagi para pembaca surat kabar yang memuatnya.
3. Catledge Turner
Pengertian berita menurut Carledge Turner adalah segala sesuatu yang tidak diketahui masyarkat kemarin.
4. Eric C. Hepwood
Pengertian berita menurut Eric C. Hepwood adalah laporan pertama dari kejadian penting dan dapat menarik perhatian umum.
5. Gerarld W. Johnson
Pengertian berita menurut Gerarld W. Johnson adalah penyebab dari macam-macam peristiwa yang dijadikan pertimbangan utama oleh orang surat kabar untuk menulis dan mengumumkannya demi memperoleh kepuasan hatinya.
6. Adi Negoro
Pengertian berita menurut Adi Negoro adalah sebuah pernyataan diantara manusia yang saling memberitahukan.
7. Willard C. Bleyer
Pengertian berita menurut Willard C. Bleyer adalah sesuatu yang baru yang dipilih oleh wartawan untuk dimuat dalam surat kabar sehingga dapat menarik atau mempunyai makna dan dapat menarik minat bagi pembaca.
8. J. B Wahyudi
Pengertian berita menurut J. B Wahyudi adalah sebuah uraian tentang fakta dan atau pendapat yang mengandung nilai berita dan yang sudah disajikan melalui media massa periodik.
9. Dean M. Lyle Spencer
Pengertian berita menurut Dean M. Lyle Spencer adalah kenyataan atau ide yang benar dan dapat menarik perhatian sebagian besar pembaca.
10. Clarence Hach Dan Earl English
Pengertian berita menurut Clarence Hach Dan Earl English mengatakan bahwa asal ada fakta, interest dan audience, sudah ada berita. Berita menurut Clarence dan Earl mengesampingkan syarat penting dan aktualitas.
11. James M Neal
Pengertian berita menurut James M Neal adalah kecenderungan, kondisi, situasi dan interpretasi.
12. Douglas Wood Miller
Pengertian berita menurut Douglas Wood Miller adalah peristiwa atau pendapat yang dapat menyentuh rasa insani yang selalu menjadi menarik perhatian banyak orang.
13. Kamus Komunikasi
Pengertian berita menurut Kamus Komunikasi adalah laporan mengenai hal atau peristiwa yang baru terjadi, menyangkut kepentingan umum dan disiarkan secara cepat oleh media massa; surat kabar, majalah, radio siaran, televisi siaran.
14. Micthel V. Charnley
Pengertian berita menurut Micthel V. Charnley adalah laporan tercepat dari suatu peristiwa atau kejadia yang faktual, penting dan menarik bagi sebagian besar pembaa serta menyangkut kepentingan mereka.
15. Robert Tyell
Pengertian berita menurut Robert Tyell adalah informasi yang baru, menarik perhatian, mempengaruhi orang banyak dan mampu membangkitkan selera masyarakat untuk mengikutinya.
16. Mochtar Lubis
Pengertian berita menurut Mochtar Lubis adalah apa saja yang ingin diketahui banyak orang dan membacanya.
17. United Press Nation
Pengertian berita menurut United Press Nation adalah segala sesuatu dan apa saja yang menimbulkan minat akan kehidupan dan barang-barang dalam segala menifestasinya.
18. Sumadiria (2005:65)
Pengertian berita menurut Sumadiria adaah laporan tercepat mengenai ide atau fakta terbaru yang benar, menarik dan penting bagi sebagaian besar khalayak, melalui media berkala seperti surat kabar, radio, televisi, atau media internet.
19. Djuraid (2007:9)
Pengertian berita menurut Djuaraid adalah sebuah laporan atau pemeberitahuan mengenai terjadinya sebuah peristiwa atau keadaan yang bersifat umum dan baru saja terjadi dan disampaikan oleh wartawan di media massa.
20. Nasution dalam Aliet (2008:1)
Pengertian berita menurut Nasution adalah laporan tentang peristiwa-peristiwa yang terjadi yang ingin diketahui oleh umum, dengan sifat aktual, terjadi di lingkungan pembaca, mengenaik tokoh terkemuka, akibat peristiwa tersebut berpengaruh terhadap pembaca.
21. Oxford Paperback Dictionary terbitan Oxford University Press (1979)
Pengertian berita atau news menurut Oxford Paperback Dictionary diartikan tentang peristiwa terbaru.
22. William S. Maulsby
Pengertian berita menurut William S. Maulsby adalah sesuatu penuturan secara benar dan tidak memihak dari fakta yang punya arti penting dan baru terjadi, yang dapat menarik perhatian pembaca surat kabar yang memuat hal tersebut.
23. Romli (2005:3)
Pengertian berita menurut Romli adalah sajian utama sebuah media massa di samping views (opini). Mencari bahan berita lalu menyusunnya merupakan tugas pokok wartawan dan bagian dari redaksi sebuah penerbitan pers.
24. Suhandang (2004:103-104)
Pengertian berita atau laporan menurut Suhandang adalah pemberitahuan tentang segal peristiwa aktual yang menarik perhatian orang banyak.
25. Paul De Maeseneer menghimpun dari buku Here’s the News
Pengertian berita menurut Paul De Maeseneer adalah informasi baru tentang kejadian yang baru, penting, dan bermakna (signifikan), yang berpengaruh pada para pendengarnya serta relevan dan layak dinikmati oleh mereka.
26. Doug Newson dan James A. Wollert dalam News for the Mass Media (1985:11)
Pengertian berita menurut Doug Newson dan James A. Wollert adalah apa saja yang ingin dan perlu diketahui orang atau lebih luas lagi oleh masyarakat.
27. Wikipedia
Pengertian berita menurut Wikipedia adalah informasi baru atau informasi mengenai sesuatu yang sedang terjadi, disajikan lewat bentuk cetak, siaran, internet, atau dari mulut ke mulut kepada orang ketiga atau orang banyak.
28. KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia)
Pengertian berita menurut KBBI adalah cerita atau keterangan mengenai kejadian atau peristiwa yang hangat; kabar.
Alat Optik : Pengertian, Fungsi, Jenis dan Bagian Bagiannya Alat Optik : Pengertian, Fungsi, Jenis dan Bagian Bagiannya - Apakah itu alat optik dan apa saja jenisnya? Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain yang…
Struktur Teks Narasi : Pengertian, Tujuan, Unsur, Jenis dan… Struktur Teks Narasi : Pengertian, Tujuan, Unsur, Jenis dan Contohnya - Apakah yang dimaksud dengan Teks Narasi ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas struktur teks narasi dan hal-hal lain tentangnya.Mari…
Pengertian Metode Pembelajaran : Ciri, Tujuan, Jenis dan… Pengertian Metode Pembelajaran : Ciri, Tujuan, Jenis dan Pembahasannya - Apakah yang di maksud dengan Metode Pembelajaran?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain yang juga…
Laporan adalah : Pengertian, Fungsi, Manfaat dan Cirinya Laporan adalah : Pengertian, Fungsi, Manfaat dan Cirinya – Untuk pembahasan kali ini kita akan mulai membahas mengenai pengertian dari laporan fungsi dan juga manfaatnya. Di setiap kegiatan baik kegiatan disekolahan…
Energi Alternatif : Pengertian Menurut Para Ahli, Ciri,… Energi Alternatif : Pengertian Menurut Para Ahli, Ciri, Manfaat, Syarat Dan Jenisnya - Apakah itu energi alternatif?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain yang juga…
Teks LHO : Pengertian, Ciri, Sifat, Tujuan, Fungsi,… Teks LHO : Pengertian, Ciri, Sifat, Tujuan, Fungsi, Struktur, Kaidah Kebahasaan dan Contoh - Apa yang di maksud dengan Teks LHO atau Teks Laporan Hasil Observasi ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id…
Pers adalah : Pengertian, Ciri, Dasar Hukum, Fungsi, Peranan… Pers adalah : Pengertian, Ciri, Dasar Hukum, Fungsi, Peranan dan Jenisnya - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Pers. Yang meliputi pengertian, ciri-ciri, dasar hukum, fungsi, peranan, jenis-jenis pers…
Akuntansi Syari’ah : Pengertian Menurut Para Ahli, Dasar… Akuntansi Syari’ah : Pengertian Menurut Para Ahli, Dasar Hukum, Ciri, Tujuan, Prinsip, Karakteristik Dan Kelebihannya - Apakah itu akuntansi syariah dan kelebihannya ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan…
27 Pengertian Ilmu Menurut Para Ahli (Pembahasan Lengkap) 27 Pengertian Ilmu Menurut Para Ahli (Pembahasan Lengkap) - Setiap manusia telah dibekali oleh Allah sejak lahir akal yang sempurna untuk menyerap dan menerima ilmu. Ilmu banyak dikembangkan kedalam berbagai bidang.…
Pancasila Sebagai Sumber Nilai Memiliki Makna Pancasila Sebagai Sumber Nilai Memiliki Makna - Apa makna nilai dari pancasila yang dijadikan sebagai pedoman hidup bangsa Indonesia ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu nilai makna Pancasila dan…
Ruang Lingkup Psikologi : Pengertian, Macam, Tugas dan… Ruang Lingkup Psikologi : Pengertian, Macam, Tugas dan Metodologi Penelitian Psikologi - Apakah itu ruang lingkup psikologi ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu Psikologi dan hal yang melingkupinya.Mari kita…
Tarian Daerah Terpopuler Di Indonesia Tarian Daerah Terpopuler Di Indonesia - Apa sajakah Tarian Daerah di Indonesia terpopuler ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya hal lain yang juga melingkupinya.Mari kita simak bersama…
74 Pengertian Pendidikan Menurut Para Ahli 74 Pengertian Pendidikan Menurut Para Ahli – Manusia sejak lahir ke dunia sudah mendapatkan pendidikan hingga ia masuk ke bangku sekolah. kata pendidikan sudah tidak asing lagi ditelinga, karena semua…
√ Pengertian Semantik Menurut Para Ahli, Unsur & Jenisnya… Pengertian Semantik Menurut Para Ahli, Unsur & Jenisnya Lengkap - Di pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Semantik. Yang meliputi pengertian, unsur, jenis-jenis semantik dengan pembahasan lengkap dan mudah dipahami.…
Latar : Pengertian, Fungsi Macam, dan Contohnya Latar : Pengertian, Fungsi Macam, dan Contohnya – Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Latar. Yang meliputi pengertian, fungsi, macam-macam latar dengan pembahasan lengkap dan mudah dipahami. Latar…
√ Pengertian Diksi, Fungsi, Ciri, Jenis, Manfaat dan… Pengertian Diksi, Fungsi, Ciri, Jenis, Manfaat dan Contohnya – Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang Pengertian Diksi. Yang mana dalam pembahasan kali ini menjelaskan pengertian diksi, fungsi, ciri,…
Sejarah Pendidikan Islam : Pengertian dan Ruang Lingkupnya Sejarah Pendidikan Islam : Pengertian dan Ruang Lingkupnya – Disini akan kami bahas tentang apa itu Sejarah dan apa pengertian sejarah pendidikan islam itu sendiri serta ruang lingkupnya. Serta menjelaskan apa…
Akuntansi : Pengertian, Sejarah, Tujuan, Fungsi, Manfaat dan… Akuntansi : Pengertian, Sejarah, Tujuan, Fungsi, Manfaat dan Jenis Bidangnya - Apa yang di maksud dengan istilah Akuntansi ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Akuntansi dan hal-hal yang melingkupinya.…
26 Pengertian Populasi Menurut Para Ahli (Pembahasan… 26 Pengertian Populasi Menurut Para Ahli Lengkap - Biasanya dalam membuat suatu karya ilmiah atau penelitian, ada orang yang menggunakan sampel, sampling juga populasi. Dalam pembahasan kali ini, Seputar Pengetahuan…
√ Pengertian Narasi, Tujuan, Ciri, Jenis, Struktur, Unsur,… Pengertian Narasi, Tujuan, Ciri, Jenis, Struktur, Unsur, Cara Penulisan - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang narasi. Yang meliputi pengertian narasi, tujuan, ciri-ciri narasi, jenis, struktur, unsur-unsur, cara penulisan…
Permainan Bulu Tangkis : Sejarah, Teknik, Peraturan, Sarana… Permainan Bulu Tangkis : Sejarah, Teknik, Peraturan, Sarana Dan Prasarananya - Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas permainan bulu tangkis dan tentunya tentang hal lain yang juga melingkupinya.Mari kita simak…
Sinkronik dan Diakronik : Pengertian, Ciri, Contoh dan… Sinkronik dan Diakronik : Pengertian, Ciri, Contoh dan Perbedaannya - Apakah itu sinkronik dan diakronik ?,Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya hal-hal lain yang juga melingkupinya.Mari kita simak…
Kerajaan Islam Di Indonesia Dan Sejarah Singkatnya Kerajaan Islam Di Indonesia Dan Sejarah Singkatnya - Bagaimana sejarah kerajaan islam di indonesia?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain yang juga melingkupinya.Mari kita simak…
√ 14 Contoh Sumber Daya Alam yang Dapat Diperbaharui 14 Contoh Sumber Daya Alam yang Dapat Diperbaharui – Pada kesempatan kali ini Seputar Pengetahuan menjelaskan tentang Sumber Daya Alam. Yang mana dalam pembahasan kali ini membahas beberapa jenis dan contoh…
√ Teks Ulasan : Pengertian, Tujuan, Struktur dan Contohnya Teks Ulasan : Pengertian, Tujuan, Struktur dan Contohnya - Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang Teks Ulasan. Yang mana menjelaskan pengertian teks ulasan, tujuan, ciri, struktur, jenis dan…
Interpretasi Adalah : Pengertian Menurut Ahli, Tujuan,… Interpretasi Adalah : Pengertian Menurut Ahli, Tujuan, Prinsip, Program dan Tahapannya – Apa yang di maksud dengan interpretasi ?,Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya hal-hal lain yang juga…
Perangkat Keras Komputer : Cara Kerja, Jenis, Contoh dan… Perangkat Keras Komputer : Cara Kerja, Jenis, Contoh dan Fungsinya - Di era Komputerisasi saat ini pasti kita sudah tak asing dengan Komputer dan Perangkatnya.Namun, mungkin ada yang belum tahu…
Alur : Pengertian, Jenis Alur dan Unsurnya Alur : Pengertian, Jenis Alur dan Unsurnya – Untuk kesempatan kali ini kita akan mulai sebuah pembahasan mengenai Alur. Tentu sudah tidak asing lagi bagi kita ketika mendengar kata alur.…
Cerpen Motivasi : Pengertian, Tips Menulis dan Contohnya Cerpen Motivasi : Pengertian, Tips Menulis dan Contohnya - Cerpen Motivasi itu seperti apa?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu Cerpen Persahabatan dan hal-hal lain tentangnya.Mari kita simak…
35 Pengertian Bahasa Menurut Para Ahli (Pembahasan Lengkap) 35 Pengertian Bahasa Menurut Para Ahli (Pembahasan Lengkap) - Siapa yang tidak menggunakan bahasa dalam berkomunikasi? tentunya kita mengenal apa itu bahasa. Namun tidak banyak orang mengetahui pengertian secara lebih jelasnya…