Home ยป Menentukan Isi Bacaan Dengan Membaca Cepat (Pembahasan Lengkap)
Menentukan Isi Bacaan Dengan Membaca Cepat (Pembahasan Lengkap)
Menentukan Isi Bacaan Dengan Membaca Cepat (Pembahasan Lengkap)ย –ย Kegiatan membaca ialahย salah satu kegiatan berkomunikasi. Melalui kegiatan membaca, seseorang dapat menyerap informasi yang disampaikan oleh orang lain melalui tulisan. Kemampuan membaca harus terus ditingkatkan. Semakin seseorang cepat membaca, semakin cepat pula dia menyerap informasi dari bacaan. Dalam pembelajaran kali ini kita akan berlatih membaca cepat. Tujuannya adalahย agar kemampuan membaca kita semakin meningkat.
Menentukan Isi Bacaan Dengan Membaca Cepat (Pembahasan Lengkap)
Membaca adalah suatu kebiasaan, pernyataan tersebut dapat diberi pengertian bahwa setiap orang akan mempunyai kemampuan membaca apabila terbiasa melakukannya. DAlam membaca dapat dipahami sebagai suatu proses yang dilakukan untuk memperoleh pesan yang disampaikan oleh penulis melalui media kata-kata/bahasa tulis. Membaca adalah suatu proses yang menuntut agar kelompok kata yang merupakan suatu kesatuan terlihat dalam suatu pandangan sekilas dan agar makna kata-kata secara individu akan dapat diketahui. Membaca cepat juga merupakan sebuah keterampilan.
Pengartian dari membaca cepat yaitu suatu proses memahami suatu bacaan dengan kecepatan tinggi, dengan menggunakan teknik yang benar, dengan demikian dalam waktu yang relatif singkat sorang pembaca cepat dapat memahami bacaan yang relatif banyak.
Teknik Membaca Cepat
Membaca cepat merupakan salah satu cara untuk menemukan isi wacana dalam kurun waktu yang terbatas. Berikut dijelaskan bagaimana cara membaca cepat.
Skimming
Teknik ini dilakukan dengan cara โmenyapuโ halaman-halaman dengan cepat untuk menemukan sesuatu yang dicari.
Scanning
Scanning yakni pembacaan cepat untuk mencapatkan gambaran secara khusus dan bukan untuk mendapatkan gambaran secara keseluruhan sesuatu bahan bacaan.
SQ3R
Teknik SQ3R yaitu membaca kritis yang merupakan satu kaidah membaca yang memerlukan seseorang mempersoalkan kesesuian wacana yang terdapat dalam suatu bahan yang dibaca dengan permasalahan yang perlu diselesaikan.
Rumus membaca cepat
Kemampuan membaca seseorang pada umumnya rata-rataย 175-300 kata per menitย (kpm), meski demikian kecepatan membaca seseorang bisa ditingkatkan dengan cara sebagai berikut.
Membaca teks dalam hati
Berkonsentrasilah hanya pada bacaan yang sedang kita baca
Jangan menggerakkan bibir yang melafalkan kata yang kita baca
Tidak boleh menggunakan jari atau benda lain untuk menunjuk kata demi kata
Jangan menggerakkan kepala ke kiri atau ke kanan
Tidak boleh mengulang kata atau kalimat yang telah di baca
Jangan mengeja huruf pada kata-kata yang dibaca (meskipun dalam hati atau pikiran)
Sebelum mencoba meningkatkan kecepatan membaca tentu saja kita harus memahami mengenai cara membaca cepat dan cara menghitung kecepatan membaca. Berikut kita pahami cara membaca cepat dan rumusnya.
Cara membaca cepat
Tandailah dimana memulai membaca.
Bacalah teks tersebut dengan kecepatan yang memadai.
Tandailah akhir kata yang dibaca.
Catatlah waktu mulai dan waktu selesai membaca.
Hitung lama waktu yang diperlukan.
Hitung jumlah kata yang dibaca (tanda baca ikut dihitung).
Hitunglah kecepatan membaca dengan rumus:
Jumlah kata yang dibaca
—————————————- x 60 = Jumlah kpm (kata per menit)
Jumlah detik untuk membaca
Fungsi membaca cepat
Ada beberapa keuntungan membaca cepat, yakni:
Mendapat berbagai pengetahuan
Mendapat pengalaman
Memperoleh banyak informasi dalam waktu cepat
Memacu tumbuhnya kreativitas dan rasa peka berbahasa
Contoh Teks Eksplanasi Budaya Contoh Teks Eksplanasi Budaya - Seperti apa bentuk contoh teks eksplanasi tentang budaya ?Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Teks eksplanasi budaya beserta contohnya. Mari kita simak pembahasannya…
27 Pengertian Kurikulum Menurut Para Ahli Dan Komponennya 27 Pengertian Kurikulum Menurut Para Ahliย Dan Komponennyaย - Dalam dunia pendidikan tidak akan terlepas dari kurikulum. Dalam pembahasan kali ini kita akan membahas tentang apa itu kurikulum dan apa saja komponen…
Strategi Pembelajaran : Pengertian, Fungsi, Tujuan dan… Strategi Pembelajaran : Pengertian, Fungsi, Tujuan dan Jenisnyaย - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Strategi Pembelajaran. Yang mencakup pengertian, fungsi dan tujuan, jenis-jenis strategi pembelajaran dengan pembahasan lengkap…
Zaman Praaksara : Pengertian, Pembagian Masa, Jenis… Zaman Praaksara : Pengertian, Pembagian Masa, Jenis Manusia,dan Peninggalannya - Apakah yang di maksud dengan Zaman Praaksara ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu Zaman Praaksara dan hal-hal yang…
Megalitikum : Pengertian, Ciri, Sistem Kepercayaan dan… Megalitikum : Pengertian, Ciri, Sistem Kepercayaan dan Peninggalannya - Apa yang di maksud dengan Megalitikum dan kapan era terjadinya ? Pada kesempatan iniย Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu Megalitikum dan hal-hal…
Zaman Renaissance Zaman Renaissance : Pengertian, Sejarah, Latar Belakang dan Para Tokohnyaย - Apa yang di maksud dengan zaman renaissance? Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain yang juga…
Ribosom : Pengertian, Jenis, Fungsi, Bentuk, dan Struktur Ribosom : Pengertian, Jenis, Fungsi, Bentuk, dan Struktur - Pernah mendengar mengenai istilah Ribosom? Pada kesempatan kali ini kita akan membahsanya apakah yang di maksud Ribosom? Mari kita Simak penjelasan…
Tesis adalah : Pengertian, Ciri, Tujuan, Jenis,… Tesis adalah : Pengertian, Ciri, Tujuan, Jenis, Karakteristiknya โ Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang tesis. Penjelasan disini meliputi pengertian tesis, ciri-ciri tesis, tujuan tesis, jenis tesis, karakteristik…
โ Pengertian Dongeng, Ciri-Ciri, Struktur, Unsur &… Pengertian Dongeng, Ciri-Ciri, Struktur, Unsur & Contohnya โ Pada kesempatan kali ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang Dongeng. Yang mana dalam hal ini menjelaskan pengertian dongeng menurut para ahli, arti,…
Properti Tarian Gambyong : Pengertian, Sejarah dan Fungsi… Properti Tarian Gambyong : Pengertian, Sejarah dan Fungsi Tari Gambyong - Apa saja yang kamu ketahui tentang tari gambyong ?, Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentu hal-hal…
โ Pengertian Pembelajaran Berbasis Proyek, Prinsip,… Pengertian Pembelajaran Berbasis Proyek, Prinsip, Karakteristik, Kelebihan dan Kekurangannyaย - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang pembelajaran berbasis proyek. Yang meliputi pengertian, prinsip, karakteristik, kelebihan dan kekurangan dengan pembahasan…
Etika Profesi : Pengertian, Manfaat, Tujuan, Prinsip, dan… Etika Profesi : Pengertian, Manfaat, Tujuan, Prinsip, dan Contoh -ย Apakah itu Etika Profesi ?Pada kesempatan kali ini kita akan membahas apa itu yang di maksud Etika Profesi dan beberapa hal…
Unsur Kebahasaan Teks Eksplanasi : Ciri, Struktur, Jenis,… Unsur Kebahasaan Teks Eksplanasi : Pengertian, Ciri, Struktur, Jenis dan Contoh - Apakah itu teks eksplanasi dengan unsur kebahasaannya ?Pada kesempatan iniย Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apa itu teks eksplanasi dan unsur…
Jenis-Jenis Surat Dinas, Ciri, Fungsi Dan Contohnya Jenis-Jenis Surat Dinas, Ciri, Fungsi Dan Contohnya - Apa sajakah jenis jenis dari surat dinas itu?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain yang juga melingkupinya.Mari…
Konduktor Adalah : Karakteristik, Fungsi, Ketentuan dan… Konduktor Adalah : Karakteristik, Fungsi, Ketentuan dan Contohnya - Apa yang dimaksud dengan Konduktor ?,Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya, meliputi fungsi dan tentunya hal-hal lain yang juga melingkupinya.Mari kita…
Alat Optik : Pengertian, Fungsi, Jenis dan Bagian Bagiannya Alat Optik : Pengertian, Fungsi, Jenis dan Bagian Bagiannya - Apakah itu alat optik dan apa saja jenisnya? Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain yang…
Karya Ilmiah : Pengertian, Ciri, Manfaat, Bentuk, Jenis,… Karya Ilmiah : Pengertian , Ciri, Manfaat, Bentuk, Jenis, Sistematika dan Tahap Penulisan - Apakah yang dimaksud dengan karya ilmiah? Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu Karya Ilmiah…
Karate : Pengertian, Sejarah, Teknik dasar dan Aliran Karate : Pengertian, Sejarah, Teknik dasar dan Aliran - Apa itu Karate ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu Karate dan hal-hal lain tentangnya.Mari kita simak bersama pembahasannya pada…
Kondisi Geografis Indonesia : Letak, Kondisi Daratan, Sistem… Kondisi Geografis Indonesia : Letak, Kondisi Daratan, Sistem Drainase, Cuaca, Keadaan Penduduk dan Persebaran Flora Fauna - Bagaimana Kondisi Geografis di indonesia ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Kondisi…
Cara Tumbuhan Melindungi Diri : Macam dan Contohnya Cara Tumbuhan Melindungi Diri : Macam dan Contohnya - Apa saja cara dari bebrapa tumbuhan untuk melindungi diri dari ancaman pengganggunya ?,Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentu…
โ Pengertian Orientasi, Tujuan, Manfaat, Macam, Tahapan,… Pengertian Orientasi, Tujuan, Manfaat, Macam, Tahapan, Keuntungan, Permasalahan dan Programnyaย โ Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang orientasi mulai dari pengertian orientasi, tujuan, manfaat, macam, tahapan, keuntungan, permasalahan, dihindari…
Kompetensi Guru : 4 Standar Berdasarkan Undang-Undang Kompetensi Guru : 4 Standar Berdasarkan Undang-Undang โ Menjadi seorang guru tidaklah mudah. Semua bisa menjadi seorang guru, namun guru saat ini haruslah memiliki standar kompetensi yang dapat menjadikan dunia…
44 Pengertian Komunikasi Menurut Para Ahli (Bahas Lengkap) 44 Pengertian Komunikasi Menurut Para Ahli (Bahas Lengkap)ย - Pengertian komunikasi di ekstrak dari bahasa latin yaitu "communicatio" yang ber istilah "communis" yang berarti menciptakan kebersamaan antara dua orang atau lebih.…
Bola Kasti : Pengertian, Sejarah, Teknik, Sarana, Cara… Bola Kasti : Pengertian, Sejarah, Teknik, Sarana, Cara Bermain dan Peraturan Permainan - Apa yang di sebut dengan Permainan Bola Kasti ?Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Bola…
Cerpen Motivasi : Pengertian, Tips Menulis dan Contohnya Cerpen Motivasi : Pengertian, Tips Menulis dan Contohnya - Cerpen Motivasi itu seperti apa?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu Cerpen Persahabatan dan hal-hal lain tentangnya.Mari kita simak…
Pengertian PAIKEM & Model Pembelajaran PAIKEM Terlengkap Pengertian PAIKEM & Model Pembelajaran PAIKEM Terlengkapย - Saat ini, guruย dituntut untuk melaksanakan pembelajaran yang berbasiskan PAIKEM. Untuk mengetahui apa itu PAIKEM. Ikuti pembahasan selengkapnya berikut ini. Pengertian PAIKEM & Model…
Pengertian Persuasif : Syarat, Ciri, Faktor dan Tujuannya Pengertian Persuasif : Syarat, Ciri, Faktor dan Tujuannya - Apakah yang dimaksud persuasif ?Pada kesempatan iniย Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu persuasif dan hal hal lain tentangnya.Mari kita simak bersama pembahasannya…
โ Pengertian Seni Sastra, Fungsi, Ciri, Manfaat, Unsur dan… Pengertian Seni Sastra, Fungsi, Ciri, Manfaat, Unsur dan Jenisnyaย - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang seni sastra. Yang meliputi pengertian seni sastra, fungsi seni sastra, ciri-ciri, manfaat, unsur,…
Latar : Pengertian, Fungsi Macam, dan Contohnya Latar : Pengertian, Fungsi Macam, dan Contohnya โ Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Latar. Yang meliputi pengertian, fungsi, macam-macam latar dengan pembahasan lengkap dan mudah dipahami. Latar…
Sistem Informasi : Pengertian, Tujuan, Fungsi, Komponen,… Sistem Informasi : Pengertian, Tujuan, Fungsi, Komponen, Ciri Ciri, Jurusan, Contoh -ย ย Apakah yang di maksud dengan Sistem Informasi ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu Sistem Informasi…