Home » √ Pengertian Limbah Organik, Jenis dan Prinsip Pengolahannya
√ Pengertian Limbah Organik, Jenis dan Prinsip Pengolahannya
Pengertian Limbah Organik, Jenis dan Prinsip Pengolahannya – Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Limbah Organik. Yang meliputi pengertian, jenis dan prinsip pengolahan limbah organik dengan pembahasan lengkap dan mudah dipahami.
Pengertian Limbah Organik, Jenis dan Prinsip Pengolahannya
Untuk lebih detailnya silakan simak ulasan dibawah ini dengan seksama.
Pengertian Limbah Organik
Limbah merupakan bahan sisa yang diperoleh dari proses produksi atau sisa kegiatan baik pada skala rumah tangga, industri, pertambangan dan lain sebagainya. Ciri-ciri atau karakteristik limbah antara lain:
Ukurannya kecil atau mikro
Sifatnya dinamis
Memiliki dampak luas (persebarannya)
Memiliki dampak jangka yang panjang (antar generasi)
Menurut sifatnya, limbah dibagi menjadi dua jenis yaknik limbah organik (limbah yang cepat terurai) dan limbah anorganik (limbah yang sulit terurai).
Definisi lain dari limbah organik adalah limbah yang bisa diuraikan dengan sempurna oleh proses biologi secara aerob ataupun anaerob. Limbah organik tersusun atas bahan-bahan yang sifatnya organik seperti dari aktivitas rumah tangga ataupun aktivitas industri.
Limbah organik ini juga dapat dengan mudah terurai dengan proses yang alami. Limbah ini mempunyai sifat kimia yang stabil menjadikan zat tersebut akan mengendap ke dalam tanah, dasaran sungai, danau dan juga laut dan kemudian akan mempengaruhi organisme yang hidup didalamnya.
Limbah organik juga bersifat mudah membusuk, misalnya pada limbah organik antara lain sisa-sisa makanan, dedaunan, ranting pohon, kotoran manusia maupun hewan, kertas, kulit pohon, tulang dari makhluk hidup dan lain-lain.
Limbah organik dapat mengalami pelapukan (dekomposisi) dan terurai menjadi bahan yang lebih kecil dan tidak berbau atau yang sering dinamakan dengan kompos.
Kompos ialah hasil pelapukan bahan-bahan organik seperti dedaunan, jerami, alang-alang, sampah, rumput dan bahan lain yang sejenis yang proses pelapukannya dipermudah dengan bantuan manusia.
Sampah pasar khusus misalnya pasar sayur mayur, pasar buah, atau pasar ikan mempunyai jenis sampah yang relatif sama dan seragam, beberapa sebagian besar atau 95% dalam bentuk sampah organik menjadikan lebih mudah diatasi.
Sampah yang bersumber dari pemukiman pada umumnya sangat banyak jenisnya, tetapi secara umum minimal 75% terdiri dari sampah organik dan sisanya sampah anorganik.
Jenis-Jenis Limbah Organik Dapat Diolah
Limbah organik dibagi menjadi dua jenis atau macam, yakni:
Limbah Organik Basah
Limbah organik basah merupakan sampah yang didalamnya terdapat kandungan air sangat tinggi. Contoh dari limbah organik basah yang dapat digunakan sebagai karya kerajinan antara lan kulit jagung, kulit bawang, kulit buah, biji-bijian, daun-daunan, jerami dan lain-lain.
Pengelolaan limbah organik basah dapat dilakukan dengan cara mengeringkan dengan bantuan sinar matahari sampai kadar airnya menjadi habis. Kemudian limbah yang telah kering bisa dijadikan berbagai produk kerajinan.
Limbah Organik Kering
Limbah organik kering merupakan sampah yang mempunyai kandungan air cukup rendah. Contoh limbah kering antara lain kertas, kardus, kerang, tempurug kelapa, sisik ikan, kayu, kulit telur, serbuk gergaji dan lain sebagainya. Limbah organik kering bisa didaur ulang menjadi beberapa jenis kerajinan.
Prinsip Pengolahan Limbah Organik
Dalam pengolahan limbah organik terdapat beberapa prinsip yang digunakan agar limbah nantinya bisa dimanfaatkan bukan untuk menghasilkan limbah baru yang bisa merusak lingkungan, tetapi limbah ini nantinya akan dimanfaatkan. Berikut prinsip pengolahan limbah organik, antara lain:
Reduce (Mengurangi)
Adalah usaha meminimalisir barang atau material yang digunakan, dalam hal ini semakin banyak menggunakan material, maka semakin banyak sampah yang dihasilkan.
Reuse (Menggunakan Kembali)
Adalah memilih barang-barang yang sekiranya masih layak dipakai dengan cara menghindari penggunaan barang-barang yang hanya sekali pakai kemudian dibuang.
Recycle (Mendaur Ulang)
Adalah menggunakan kembali barang-barang yang dianggap sudah tidak dipakai untuk kemudian dilakukan daur ulang kembali menjadi barang lain yang bisa dimanfaatkan. Meskipun tidak semua barang bisa didaur ulang, namun masih banyak industri kecil dan rumah tangga yang menggunakan sampah menjadi barang lain.
Ciri Ciri Planet : Macam Macam Planet dan Karakteristiknya Ciri Ciri Planet : Macam Macam Planet dan Karakteristiknya - Apa saja Ciri Ciri yang harus dimiliki sebuah Planet ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya, meliputi tujuan,contoh dan tentunya…
Rumus Menghitung Luas Permukaan Tabung Tanpa Tutup Rumus Menghitung Luas Permukaan Tabung Tanpa Tutup - Bagaimana menghitung luas permukaan tabung tanpa tutup ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya rumus lain yang juga melingkupinya.Mari kita…
√ Pengertian Limbah, Karakteristik, Jenis & Penanganannya… Pengertian Limbah, Karakteristik, Jenis & Penanganannya (Lengkap) - Limbah merupakan zat atau bahan buangan yang dihasilkan dari proses kegiatan manusia (Suharto, 2011: 226). Limbah sendiri dapat berupa tumpukkan dari barang bekas,…
√ Pengertian Manajemen Produksi, Fungsi, Tahapan dan Faktor… Pengertian Manajemen Produksi, Fungsi, Tahapan dan Faktor Pendukungnya - Pada pembahasan kali ini kami akan mengulas tentang manajemen produksi. Ulasan yang meliputi pengertian, fungsi, tahapan, faktor pendukung yang akan dijelaskan dengan…
Kebugaran Jasmani : Pengertian, Komponen, Konsep, Unsur,… Kebugaran Jasmani : Pengertian, Komponen, Konsep, Unsur, Tujuan, Manfaat dan Bentuk Latihannya - Apa yang di maksud dengan Kebugaran jasmani ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Kebugaran Jasmani dan…
Jenis Skala : Pengertian Skala pada Peta dan Macamnya Jenis Skala : Pengertian Skala pada Peta dan Macamnya - Apakah itu Skala?Untuk menghitung jarak sesungguhnya antara dua tempat dalam gambar sebuah peta di butuhkan Skala.Pada ksesmpatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan…
Makalah : Pengertian, Ciri, Fungsi, Jenis, Struktur, Cara… Makalah : Pengertian, Ciri, Fungsi, Jenis, Struktur, Cara Membuat dan Contoh - Apa yang di maksud dengan Makalah dan bagaimana Penulisannya yang baik dan benar ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan…
Administrasi Pendidikan : Pengertian, Tujuan, Fungsi,… Administrasi Pendidikan : Pengertian, Tujuan, Fungsi, Prinsip, Tugas dan Ruang Lingkup - Bagaimanakah Administrasi Pendidikan itu ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apa itu administrasi pendidikan dan unsur -unsur lain…
Doa dan Dzikir Setelah Sholat Doa dan Dzikir Setelah Sholat - Bagaimana bacaan Doa dan Dzikir sesudah sholat ?,Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya hal-hal lain yang juga melingkupinya.Mari kita simak bersama pembahasannya…
√ Pengertian Listrik Dinamis, Rumus & Contoh Soal (Bahas… Pengertian Listrik Dinamis, Rumus & Contoh Soal (Bahas Lengkap) - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang listrik dinamis. Yang meliputi pengertian listrik dinamis, rumus listrik dinamis, contoh soal listrik…
√ Pengertian Kubus (Pengertian, Jaring, Luas & Volume,… Pengertian Kubus Perhatikan gambar bangun ruang berikut. Gambar 1. Kubus Bangun ruang tersebut merupakan bangun ruang kubus. Kubus adalah bangun ruang yang dibatasi oleh enam sisi yang berbentuk persegi. Dari gambar…
Unsur Unsur Seni Musik : Pengertian, Sejarah, Jenis, Aliran… Unsur Unsur Seni Musik : Pengertian, Sejarah, Jenis, Aliran dan Fungsi Musik - Apa saja Unsur Unsur Seni Musik itu ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah saja itu unsur dari…
√ 37 Pengertian Investasi Menurut Para Ahli Terlengkap 37 Pengertian Investasi Menurut Para Ahli Terlengkap - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang investasi. Yang mana penjelasan ini tentang pengertian investasi menurut para ahli yang sudah dirangkum…
√ Pengertian Pemuaian Panjang, Rumus, Luas dan Volume Zat… Pengertian Pemuaian Panjang, Rumus, Luas dan Volume Zat Padat - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang pemuaian panjang. Yang meliputi pengertian pemuaian panjang, rumus pemuaian panjang, luas, volume zat…
√ 8 Pengertian Manajemen Operasional, Tujuan, Fungsi, Ciri,… 8 Pengertian Manajemen Operasional, Tujuan, Fungsi, Ciri, Ruang Lingkup dan Contohnya - Pada kesempatan kali ini kami akan membahas tentang Manajemen Operasional. Pembahasan yang meliputi pengertian, tujuan, fungsi, ciri-ciri, ruang lingkup…
43 Pengertian Kepemimpinan Menurut Para Ahli (Bahas Lengkap) 43 Pengertian Kepemimpinan Menurut Para Ahli (Bahas Lengkap) - Kita pasti sudah tidak asing lagi dengan kata kepemimpinan, didalam kehidupan kita sehari-hari kadang kita tidak menyadari bahwa segala sesuatu ada hubungannya…
Definisi Ekonomi Mikro Beserta Asumsi dan Tujuannya… Definisi Ekonomi Mikro Beserta Asumsi dan Tujuannya (Lengkap) – Dalam ilmu ekonomi dikenal istilah Mikro Ekonomi atau Ilmu ekonomi mikro yang merupakan salah satu cabang dari ilmu ekonomi yang mempelajari…
√ Pengertian Investasi Jangka Panjang, Tujuan, Bentuk, Jenis… Pengertian Investasi Jangka Panjang, Tujuan, Bentuk, Jenis & Contoh - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang investasi jangka panjang. Yang meliputi pengertian investasi jangka panjang, tujuan investasi jangka panjang,…
Pengertian Prakarya, Kerajinan, Budidaya dan Pengolahan Pengertian Prakarya, Kerajinan, Budidaya dan Pengolahan – Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membaha tentang Pengertian Prakarya. Yang man dalam pembahasan kali ini menjelaskan pengertian prakarya, pengertian kerajinan, pengertian kewirausahaan,…
Pengertian Plastida : Fungsi, Struktur, Ciri, Jenis,… Pengertian Plastida : Fungsi, Struktur, Ciri, Jenis, Klasifikasi Dan Perbedaannya Dengan Mitokondria - Apakah yang di maksud dengan plastida?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain…
74 Pengertian Pendidikan Menurut Para Ahli 74 Pengertian Pendidikan Menurut Para Ahli – Manusia sejak lahir ke dunia sudah mendapatkan pendidikan hingga ia masuk ke bangku sekolah. kata pendidikan sudah tidak asing lagi ditelinga, karena semua…
Minyak Bumi adalah : Pengertian, Sejarah, Tahap Pengolahan &… Minyak Bumi adalah : Pengertian, Sejarah, Tahap Pengolahan & Penggunaannya - Di pembahasan kali ini kalian akan mempelajari tentang Minyak Bumi. Yang meliputi pengertian, sejarah, tahap pengolahan dan pengunaan minyak bumi…
Limbah Organik : Pengertian, Akibat pada Lingkungan dan Cara… Limbah Organik : Pengertian, Akibat pada Lingkungan dan Cara Mengolahnya - Apa itu limbah organik??Limbah juga disebut dengan sampah. Limbah dibagi dua, yaitu limbah organik dan anorganik.Kali ini kita akan bahas…
√ Pengertian Keterlibatan Kerja, Karakteristik, Dimensi,… Pengertian Keterlibatan Kerja, Karakteristik, Dimensi, Aspek dan Faktornya - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Keterlibatan Kerja. Yang meliputi pengertian, karakteristik, dimensi, aspek dan faktor yang mempengaruhi keterlibatan kerja…
Metagenesis : Pengertian, Proses, Contoh dan Penjelasannya Metagenesis : Pengertian, Proses, Contoh dan Penjelasannya - Apakah yang di maksud dengan metagenesis? Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain yang juga melingkupinya.Mari kita simak…
Tangga Ukuran : Pengertian, Konversi Satuan Panjang, Cara… Tangga Ukuran : Pengertian, Konversi Satuan Panjang, Cara Penggunaan dan Contoh Soal - Apa yang di maksud dengan Tangga ukuran dan cara pengunaannya ?, Pada kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya…
Kontaminasi adalah : Jenis, Penyebab, Pencegahan Dan… Kontaminasi adalah : Jenis, Penyebab, Pencegahan Dan Contohnya - Apakah itu kontaminasi ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain yang juga melingkupinya.Mari kita simak bersama…
Pencak Silat : Pengertian, Sejarah, Ciri, Tujuan, Teknik,… Pencak Silat : Pengertian, Sejarah, Ciri, Tujuan, Teknik, dan Tingkatannya - Adakah yang belum tahu apa itu Pencak Silat ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Pencak Silat dan hal-hal lain…
√ Proses Produksi : Pengertian, Tujuan dan Karakteristiknya Proses Produksi : Pengertian, Tujuan dan Karakteristiknya - Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang Proses Produksi. Yang mana dalam pembahasan kali ini menjelaskan pengertian proses produksi, tujuan, karakteristik…
√ Pengertian Revolusi Industri, Proses, Latar Belakang dan… Pengertian Revolusi Industri, Proses, Latar Belakang dan Akibatnya - Pada pembahasan kali ini SeputarPengetahuan.Co.Id akan menjelaskan tentang Revolusi Industri. Revolusi industri berhubungan dengan perkembangan manusia terhadap peralatan kerja untuk peningkatan hasil industri…