Home ยป Peristiwa Post Vulkanisme (Pasca Vulkanisme)
Peristiwa Post Vulkanisme (Pasca Vulkanisme)
Peristiwa Post Vulkanisme (Pasca Vulkanisme)ย – Kita semua pasti sudah pernah melihat gunung, banyak macamย bentuk dan tipe gunung yang bisa kita lihat. Salah satu gunung yang menarik adalah gunung berapi. Banyak hal menarik yang bisa kita bahas mengenai gunung, salah satunya adalah post vulkanisme.
Peristiwa Post Vulkanisme (Pasca Vulkanisme)
Tahukah kamu ada istilah yang dinamakan Post Vulkanisme pada gunung berapi? Apa itu Post Vulkanisme? Mari kita bahas disini.
Pengertianย Post Vulkanisme
Post Vulkanisme adalah peristiwa setelah gunung api meletus atau gunung api yang sudah mati.
Yang termasukย peristiwa post vulkanismeย adalah sebagai berikut:
Makdaniย adalah air panas yang mengandung mineral
Geyserย adalah mata air panas yang memancar keatas
Terdapatnya sumberย gas fumarol.
Tanda-tanda gunung api akan meletus adalah sebagai berikut.
Terdengar suara gemuruhย dari dalam tanah
Suhu udara semakin memanas
Hewan-hewan berlarian manjauh dari gunung
Sumber air/mata air semakin mengering
Tumbuhan sekitar layu
Terjadi gempa kecil
Peristiwa rekshalasi/semburan gas semakin kuat.
Setelah kita mengetahui tanda-tanda gunung api akan meletus, maka ada beberapa cara untuk mengurangi bahaya letusan gunung api, yaitu:
Membuat saluran air pada kepundan gunung api
Mendirikan dan mengaktifkan pos-pos pengamatan gunung api
Mengevakuasi penduduk yang berada disekitar gunung api
Memberikan penyuluhan kepada msyarakat sekitar gunung api.
Selain membahayakan kehidupan manusia, gunung api juga bermanfaat bagi kehidupan manusia antara lain:
Menyuburkan tanah, karena abu vulkanik mengandung mineral yang dibutuhkan tanaman
Gunung api sebagai penangkap hujan
Penghasil barang-barang tambang yang dapat bermanfaat bagi penduduk
Sebagai tempat pariwisata, misalnya objek wisata kawah (Kawah Gunung Bromo), sumber air yang panas (Pelabuhan Ratu di Cisolok, Yellowstone di Amerika Serikat), sumber air mineral di Maribaya Jawa Barat dan Baturaden di Jawa Tengah
Sumber energi panas bumu, misalnya di Kamojang Jawa Barat
Itulah sedikit ulasan tentangย Peristiwa Post Vulkanisme (Pasca Vulkanisme)ย dan tanda-tanda bahwa gunung api akan meletus serta manfaat bagi kehidupan manusia, semoga bermanfaat dan terimakasih.
Rekomendasi:
Jaringan Penguat Tumbuhan : Pengertian, Kolenkim,… Jaringan Penguat Tumbuhan : Pengertian, Kolenkim, Sklerenkim, Ciri, Jenis dan Strukturnya - Apakah saja jaringan penguat tumbuhan dan perbedaannya?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain…
Teks Tanggapan : Pengertian, Struktur, Unsur, Ciri & Contoh Teks Tanggapan : Pengertian, Struktur, Unsur, Ciri & Contohย - Apa saja ciri ciri teks tanggapan itu? Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu teks tanggapan dan hal hal lain…
Pencak Silat : Pengertian, Sejarah, Ciri, Tujuan, Teknik,… Pencak Silat : Pengertian, Sejarah, Ciri, Tujuan, Teknik, dan Tingkatannya - Adakah yang belum tahu apa itu Pencak Silat ?Pada kesempatan iniย Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Pencak Silat dan hal-hal lain…
Seni Grafis : Pengertian, Sejarah, Jenis, Ciri, Perbandingan… Seni Grafis : Pengertian, Sejarah, Jenis, Ciri, Perbandingan Dan Contoh Seni Grafis - Halo gaes, Apa Kalian tahu Seni Grafis itu? Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apa itu Seni…
Teks LHO : Pengertian, Ciri, Sifat, Tujuan, Fungsi,… Teks LHO : Pengertian, Ciri, Sifat, Tujuan, Fungsi, Struktur, Kaidah Kebahasaan dan Contoh - Apa yang di maksud dengan Teks LHO atau Teks Laporan Hasil Observasi ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id…
Hewan Karnivora : Pengertian, Ciri dan Contohnya Hewan Karnivora : Pengertian, Ciri dan Contohnya - Apa yang di maksud dengan hewan karnivora dan apa contohnya ?Pada kesempatan iniย Seputarpengetahuan.co.id akan membahas hewan karnivora dan contohnya.Mari kita simak bersama…
Akuntansi Syariโah : Pengertian Menurut Para Ahli, Dasar… Akuntansi Syariโah : Pengertian Menurut Para Ahli, Dasar Hukum, Ciri, Tujuan, Prinsip, Karakteristik Dan Kelebihannya - Apakah itu akuntansi syariah dan kelebihannya ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan…
Pengertian Plastida : Fungsi, Struktur, Ciri, Jenis,… Pengertian Plastida : Fungsi, Struktur, Ciri, Jenis, Klasifikasi Dan Perbedaannya Dengan Mitokondria - Apakah yang di maksud dengan plastida?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain…
Majas Pleonasme : Pengertian, Ciri, Contoh Dan Penjelasannya Majas Pleonasme : Pengertian, Ciri, Contoh Dan Penjelasannya - Apakah itu majas Pleonasme ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya, meliputi ciri dan tentunya hal-hal lain yang juga melingkupinya.Mari kita…
Konduktor Adalah : Karakteristik, Fungsi, Ketentuan dan… Konduktor Adalah : Karakteristik, Fungsi, Ketentuan dan Contohnya - Apa yang dimaksud dengan Konduktor ?,Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya, meliputi fungsi dan tentunya hal-hal lain yang juga melingkupinya.Mari kita…
โ Pengertian Jaringan Tumbuhan, Struktur, Ciri, Fungsi &… Pengertian Jaringan Tumbuhan, Struktur, Ciri, Fungsi & Macamnya โ Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang Jaringan Tumbuhan. Yang mana dalam pembahasan kali ini merupakan salah satu materi untuk…
Kerajaan Islam Di Indonesia Dan Sejarah Singkatnya Kerajaan Islam Di Indonesia Dan Sejarah Singkatnya - Bagaimana sejarah kerajaan islam di indonesia?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain yang juga melingkupinya.Mari kita simak…
Vulkanisme : Pengertian Dalam Ilmu Geografi Vulkanisme : Pengertian Dalam Ilmu Geografiย - Pada pembahasan kali ini kita akan membahas tentang vulkanisme. Mungkin kita sudah sering mendengar kata tersebut, namun apakah kalian sudah mengerti apa itu vulkanisme?…
Pengertian Senam Lantai : Sejarah, Jenis, Unsur dan… Pengertian Senam Lantai : Sejarah, Jenis, Unsur dan Manfaat Senam Lantai - Apakah itu yang dimaksud dengan Senam Lantai dan contohnya? Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Senam Lantai…
Puisi Epigram : Pengertian, Ciri Dan Contohnya Puisi Epigram : Pengertian, Ciri Dan Contohnya - Apakah yang di maksud dengan puisi epigram dan contohnya ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain yang…
Hukum Kekekalan Massa : Pengertian, Sejarah, Bunyi Hukum Dan… Hukum Kekekalan Massa : Pengertian, Sejarah, Bunyi Hukum Dan Contoh Percobaannya - Apa bunyi hukum kekekalan massa?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain yang juga…
Hukum Taklifi Adalah : Pembagian dan Penjelasannya Dalam… Hukum Taklifi Adalah : Pembagian dan Penjelasannya Dalam Ilmu Ushul Fiqhi - Apa yang di maksud dengan hukum takhlifi dalam ilmu Fiqhi agama Islam ?,Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya…
9 Macam Angin : Pengertian dan Penjelasannya 9 Macam Angin : Pengertian dan Penjelasannyaย โ Di kesempatan kali ini kami akan menjelaskan tentang Angin. Yang meliputi pengertian Angin, macam-macam angin dan penjelasannya dengan pembahasan lengkap dan muda dipahami.…
Contoh Soal Penjas Kelas 11 (XI) SMA/MA/SMK Semester 1 dan 2 Contoh Soal Penjas Kelas 11 (XI) SMA/MA/SMK Semester 1 dan 2 (2019 dan 2020) - Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas contoh Soal Penjas Kelas 11 Pilihan Ganda dan Essay…
Arti Sawadikap : Penulisan yang Benar dan Ungkapan Umum… Arti Sawadikap : Penulisan yang Benar dan Ungkapan Umum Bahasa Thailand - Apa maksud ungkapan Thailand Sawadikap dan seperti apa penulisannya yang benar ?,Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya…
Perangkat Keras Komputer : Cara Kerja, Jenis, Contoh dan… Perangkat Keras Komputer : Cara Kerja, Jenis, Contoh dan Fungsinya - Di era Komputerisasi saat ini pasti kita sudah tak asing dengan Komputer dan Perangkatnya.Namun, mungkin ada yang belum tahu…
Ekspektasi Artinya : Pengertian Menurut Para Ahli, Contoh… Ekspektasi Artinya : Pengertian Menurut Para Ahli, Contoh dan Motivasi -ย Apakah artinya ekspektasi? Ekspektasi merupakan harapan ataupun kepercayaan yang diharapkan jadi realitas di masa depan.Pada kesempatan kali ini kita akan…
Kerajinan Dari Bahan Keras : Pengertian, Jenis, Teknik,… Kerajinan Dari Bahan Keras : Pengertian, Jenis, Teknik, Tahapan Cara Membuat dan Contohnya - Apa itu kerajinan dari bahan keras ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya hal-hal…
Contoh Karya Ilmiah : Fungsi dan Kaidah Kebahasaan Contoh Karya Ilmiah : Fungsi dan Kaidah Kebahasaan - Bagaimana contoh bentuk penulisan karya ilmiah yang baik dan benar? Sebelumnya Seputarpengetahuan.co.id telah membahas Karya Ilmiah : Pengertian , Ciri, Manfaat,…
Pewarna Alami : Jenis Warna dan Contoh Bahan Amannya Pewarna Alami : Jenis Warna dan Contoh Bahan Amannya - Apa saja bahan pewarna alami yang aman bagi kesehatan?,Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya hal-hal lain yang juga…
Kondisi Geografis Indonesia : Letak, Kondisi Daratan, Sistem… Kondisi Geografis Indonesia : Letak, Kondisi Daratan, Sistem Drainase, Cuaca, Keadaan Penduduk dan Persebaran Flora Fauna - Bagaimana Kondisi Geografis di indonesia ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Kondisi…
Proses Terjadinya Air Tanah : Pengertian Air Tanah Menurut… Proses Terjadinya Air Tanah : Pengertian Air Tanah Menurut Para Ahli, Jenis dan Manfaatnya -ย Bagaimanakah Proses Terjadinya Air Tanah ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas Proses Terjadinya Air Tanah dan…
Pidato Lingkungan : Pengertian, Tujuan, Karakteristik dan… Pidato Lingkungan : Pengertian, Tujuan, Karakteristik dan Contohnya - Bagaimana susunan teks pidato lingkungan yang baik dan benar ?, Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentu hal-hal yang…
Nama-nama Hari Akhir Dalam Al-Qur'an dan Artinya Nama-nama Hari Akhir Dalam Al-Qurโan dan Artinya โ Mempercayai adanya hari akhir adalah rukun iman yang ke enam. Hari akhir itu pasti adanya dan dirahasiakan kapan datangnya hari akhir. Dalam…
Kata Kata Bijak Islami Kata Kata Bijak Islami - Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Kata Kata Bijak Islami dan contohnya.Mari kita simak bersama pembahasannya pada artikel di bawah ini untuk lebih dapat…