√ Pengertian Derivatif, Pelaku, Manfaat, dan Jenisnya
Pengertian Derivatif, Pelaku, Manfaat, dan Jenisnya – Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang Pengertian Derivatif. Yang mana dalam pembahasan kali ini menjelasakan pengertian derivatif, alasan, pelaku, manfaat dan jenisnya dengan secara singkat dan jelas. Untuk dapat lebih mudah dalam memahaminya lihat artikel pengertian derivatif berikut ini.
Pengertian Derivatif, Pelaku, Manfaat, dan Jenisnya
Bila Anda sering bergelut dibidang keuangan tentu sering mendengar dengan istilah “Derivatif”, akan tetapi bagi mereka yang baru mendengarnya sudah pasti akan asing. Oleh karena itu dalam pembahasan kali ini menjelaskan derivatif dalam bidang keuangan.
Pengertian Derivatif
Pengertian Derivatif adalah kontrak yang sifatnya itu bilateral atau suatu perjanjian dalam penukaran pembayaran dengan penurunan nilai yang bersumber dari produk turunan. Dalam hal ini derivatif dapat terbentuk sebab adanya turunan dari instrumen efek lain yang biasa disebut dengan underlying.
Di negara kita juga terdapat beberapa macam instrumen derivatif antara lain waran, bukri right dan kontrak berjalan. Pada derivatif yang mana instrumen bila tidak digunakan secara hati-hati akan sangat beresiko.
Pengertian Transaksi Derivatif
Transaksi derivatif adalah sebuah perjanjian antara kedua pihak yang dikenal sebagai counterparties (pihak-pihak yang saling berhubungan). Pada dasarnya transaksi derivatif adalah sebuak kontrak bilateral atau sebuah perjanjian penukaran pembayaran yang nilainya tergantung dari nilai aset, indeks dan referensi.
Untuk saat ini dalan transaksi derivetif memiliki sebuah acuan pokok (underlying) antara lain yaitu:
Saat ini, transaksi derivatif ini terdiri dari sejumlah acuan pokok (underlying) yakni
Suku Bunga (Interest Rate)
Kurs Tukar (Currency)
Komoditas (Commodity)
Ekuitas (Equity)
Indeks (Index)
Umumnya trapnsaksi derivatif ialah produk OTC (Over The Counter) yaitu kontrak yang bisa dinegosiasikan dengan secara pribadi dan ditawarkan langsung kepada pengguna akhir yakni sebagai lawan dari kontrak yang telah distandarisasi 9futures) dan diperjualbelikan dibursa.
Bila meninjau dari pada dealer dan pengguna akhir (end user) fungsi dari suatu transaksi derivatif adalah agar dapat melindungi nilai (hedging) dari beberapa jenis resiko tertentu.
Adapun alasan dalam penggunaan derivatif, antara lain yaitu:
Kebutuhan-kebutuhan yang selalu berubah dan sangat bervariasi dari sekelompok pengguna
Memanfaatkan ketidakefisienan yang ada di antara pasar-pasar.
Peralatan untuk mengelola risiko
Hedging risiko-risiko saat ini dan masa datang.
Mengambil posisi-posisi risiko pasar
Pencarian untuk hasil yang lebih besar.
Biaya pendanaan yang lebih rendah.
Pelaku Transaksi Derivatif
Dalam hal ini ada 2 pelaku transaksi derivatir yakni :
Pengguna Akhir (End Users)
Berdasarkan dari Laporan G-30 pada tahun 1993, sebagian besar pengguna akhir derivatif yaitu sekitar 80 % adalah perusahaan,badan pemerintah dan sektor publik. Adapun alasan yang mendorong pengguna akhir tersebut menggunakan instrumen derivatif yaitu:
Untuk dapat mencerminkan pandangan-pandangan pasar dengan melalui posisi yang diambil
Sebagai sarana lindung nilai (hedging)
Untuk memperoleh biaya dana yang lebih rendah.
Mempertinggi keuntungan
Untuk dapat mendiversifikasikan sumber-sumber dana.
Pialang (Dealer)
Pialang terdiri dari beberapa lembaga keuangan, dan fungsi dari dealer yaitu :
Memberikan kemampuan untuk dapat mempertinggi likuiditas pasar dan efisiensi harga.
Menjaga likuiditas serta terus menerus tersedianya transaksi.
Memenuhi permintaan pengguna akhir dengan segera.
Manfaat Derivatif
Berikut ini adalah beberapa manfaat dari Derivatif, antara lain yaitu:
Sebagai instrumen untuk memindahkan resiko ke pihak lain
Contohnya seorang petani padi dapat menjual kontrak berjangka untuk hasil panen pada spekulator walaupun belum waktunya itu melakukan panen. Petani tersebut akan mendapatkan perlindungan resiko dari pergerakan naik turun nya harga padi.
Sedangkan pihak spekulator siap untuk menerima resiko tersebut dengan harapan bisa mendapat keuntungan apabila harga jual padi mengalami kenaikan serta juga sebaliknya apabila mengalami kerugian itu pada saat harga jual padi menurun.
Sebagai sebuah aksi untuk mengambil keuntungan
Sebagai sebuah aksi untuk bisa mengambil keuntungan dengan memanfaatkan sebuah perbedaan nilai suatu aset acuan dan nilai satu aset lainnya.
Contohnya yaitu mengambil keuntungan dari perbedaan harga indeks LQ-45 (ILQ-45) di Bursa Efek Lampung serta juga harga ILQ-45 di Bursa Efek Medan (future market).
Jenis Derivatif
Terdapat beberapa jenis derivatif antara lain yaitu:
Bukti Right
Bukti Right adalah suatu proses penerbitan saham baru, dimana hak yang melekat untuk dapat memesan saham baru itu terlebih dahulu diberikan kepada pemegang saham yang lama. Di dalam undang-undang pasar modal, bukti right dapat diartikan sebagai hak memesan efek terlebih dahulu pada harga yang telah ditentukan dalam periode tertentu.
Bukti right yang diterbitkan pada penawaran umum terbatas, di mana saham baru tersebut ditawarkan pertama kali kepada pemegang saham lama, dan di pasar sekunder bukti right tersebut juga diperdagangkan dalam periode tertentu.
Waran
Waran adalah sebuah hak membeli saham biasa pada waktu dan harga yang telah atau sudah ditentukan. Pada umumnya hak waran dijual bersamaan dengan surat berharga lainnya seperti obligasi. Waran juga dapat berfungsi sebagai daya tarik bagi pembeli obligasi, oleh sebab itu waran tersebut biasanya melekat sebagai daya tarik pada penawaran umum saham atau obligasi yang pada umumnya harga pelaksanaannya itu lebih rendah dibanding dengan harga pasar saham.
Kontrak Bejangka
Kontrak berjangka indeks saham adalah suatu perjanjian atau kontrak bilateral atau antara kedua pihak yang diharuskan itu dalam menjual atau membeli produksi yang variabel pokoknya pada masa yang akan datang yang harganya telah atau sudah ditetapkan.
√ 18 Pengertian Manajemen Keuangan Menurut Para Ahli… 18 Pengertian Manajemen Keuangan Menurut Para Ahli (Lengkap) - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang manajemen keuangan. Yang meliputi pengertian manajemen keuangan menurut para ahli yang dijelaskan dengan lengkap…
Cerpen Persahabatan : Pengertian ,Tips Menulis dan Contohnya Cerpen Persahabatan : Pengertian ,Tips Menulis dan Contohnya - Cerpen Persahabatan itu seperti apa?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu Cerpen Persahabatan dan hal-hal lain tentangnya.Mari kita simak bersama…
5 Kekuatan YouTube Analytics untuk Mengembangkan Channel seputarpengetahuan.co.id - Apakah Anda menggunakan YouTube Analytics? Jika tidak, Anda kehilangan banyak peluang. Sekarang adalah kesempatan Anda untuk mendapatkan posisi menonjol di hasil pencarian YouTube. Ini adalah kesempatan Anda untuk…
√ Pengertian Joint Venture, Karakteristik, Manfaat, Unsur… Pengertian Joint Venture, Karakteristik, Manfaat, Unsur dan Jenisnya - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Joint Venture. Yang meliputi pengertian, karakteristik, manfaat, unsur-unsur, jenis-jenis, pihak yang terkait, kelebihan dan…
Paragraf adalah : Pengertian, Jenis dan Contohnya Paragraf adalah : Pengertian, Jenis dan Contohnya – Pada mata pelajaran Bahasa Indonesia tentunya kita tidak asing lagi mendengar kata paragraf. Apa sih paragraf itu? Walaupun kita sering mendengarnya pada…
Surat Pengunduran Diri : Pengertian, Alasan, Fungsi, Format… Surat Pengunduran Diri : Pengertian, Alasan, Fungsi, Format dan Contohnya - Bagaimana membuat surat pengunduran diri yang baik dan benar ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang surat pengunduran diri…
Materi Sepak Bola: Pengertian, Manfaat,Tujuan, Tehnik,… Materi Sepak Bola: Pengertian, Manfaat,Tujuan, Tehnik, Peraturan Sepakbola - Tentu kita semua telah mengetahui apa itu olahraga Sepak bola bukan?. Sepak Bola merupakan cabang berolahraga yang sangat terkenal serta sangat…
Alat Optik : Pengertian, Fungsi, Jenis dan Bagian Bagiannya Alat Optik : Pengertian, Fungsi, Jenis dan Bagian Bagiannya - Apakah itu alat optik dan apa saja jenisnya? Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain yang…
Cara Menemukan Waktu untuk Memulai Bisnis Sampingan seputarpengetahuan.co.id - Apakah Anda memiliki pekerjaan penuh waktu atau jadwal yang sibuk, mungkin sulit menemukan waktu untuk memulai bisnis sampingan. Setiap orang diberikan waktu yang sama 24 jam sehari. Bagaimana Anda…
Hukum Ijarah : Pengertian, Dasar Hukum, Syarat, Rukun, Jenis… Hukum Ijarah : Pengertian, Dasar Hukum, Syarat, Rukun, Jenis Dan Ketentuannya - Apakah itu hukum ijarah dan dasarnya ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain…
Unsur Kebahasaan Teks Eksplanasi : Ciri, Struktur, Jenis,… Unsur Kebahasaan Teks Eksplanasi : Pengertian, Ciri, Struktur, Jenis dan Contoh - Apakah itu teks eksplanasi dengan unsur kebahasaannya ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apa itu teks eksplanasi dan unsur…
√ Pengertian Manajemen Keuangan, Fungsi, Tujuan, Tugas… Pengertian Manajemen Keuangan, Fungsi, Tujuan, Tugas Pokok, Prinsip, Ruang Lingkup - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang manajemen keuangan. Yang meliputi pengertian manajemen keuangan, fungsi manajemen keuangan, tujuan, tugas…
√ 10 Pengertian Kinerja Keuangan, Tujuan, Pengukuran dan… 10 Pengertian Kinerja Keuangan, Tujuan, Pengukuran dan Penilaian serta Analisisnya - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang kinerja keuangan. Penjelasan yang dimaksud adalah pengertian kinerja keuangan menurut para ahli,…
Harus Tahu, Berikut 12 Blog Keuangan Pribadi Terbaik 2023 seputarpengetahuan.co.id - Bagi banyak orang, blog keuangan pribadi adalah sumber panduan dan inspirasi yang sangat dibutuhkan. Pengelolaan uang bisa rumit. Penganggaran, Tabungan, Kartu Kredit, Investasi, Pinjaman, Perencanaan Pensiun, Asuransi, dan…
Cerpen Motivasi : Pengertian, Tips Menulis dan Contohnya Cerpen Motivasi : Pengertian, Tips Menulis dan Contohnya - Cerpen Motivasi itu seperti apa?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu Cerpen Persahabatan dan hal-hal lain tentangnya.Mari kita simak…
Gambar Mikroskop : Pengertian, Sejarah, Jenis, Bagian, Cara… Gambar Mikroskop : Pengertian, Sejarah, Jenis, Bagian, Cara Kerja dan Perawatan Mikroskop - Seberapa dekatkah dirimu mengenali bentuk dan fungsi dari Mikroskop ?Pada kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Mikroskop…
Cara Membuat Podcast: Panduan Langkah demi Langkah 2023 seputarpengetahuan.co.id - Cara Membuat Podcast - Jika Anda berpikir untuk membuat podcast, ide Anda memiliki banyak potensi. Statistik menunjukkan bahwa podcasting telah meroket dalam beberapa tahun terakhir. 75 juta orang…
5 Cara Menghilangkan Rasa Malas dan Mengendalikannya seputarpengetahuan.co.id - Cara Menghilangkan Rasa Malas - Apakah Anda ingin belajar bagaimana berhenti menjadi malas? Jangan - itu tidak akan berhasil. Inilah masalahnya. Anda sebenarnya tidak malas. Di balik permukaan,…
Materi Pramuka Siaga : Tingkatan, Kode Kehormatan dan Syarat… Materi Pramuka Siaga : Tingkatan, Kode Kehormatan dan Syarat Kecakapan Umum - Apa saja materi untuk pramuka tingkat siaga ? Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya, meliputi tingkatan pramuka siaga,…
Contoh Karya Ilmiah : Fungsi dan Kaidah Kebahasaan Contoh Karya Ilmiah : Fungsi dan Kaidah Kebahasaan - Bagaimana contoh bentuk penulisan karya ilmiah yang baik dan benar? Sebelumnya Seputarpengetahuan.co.id telah membahas Karya Ilmiah : Pengertian , Ciri, Manfaat,…
Koordinat Kartesius : Pengertian, Sistem, Diagram dan Contoh… Koordinat Kartesius : Pengertian, Sistem, Diagram dan Contoh Soal - Apa yag di maksud dengan koordinat Kartesius ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Koordinat Kartesius dan hal-hal yang melingkupinya.…
Akuntansi Syari’ah : Pengertian Menurut Para Ahli, Dasar… Akuntansi Syari’ah : Pengertian Menurut Para Ahli, Dasar Hukum, Ciri, Tujuan, Prinsip, Karakteristik Dan Kelebihannya - Apakah itu akuntansi syariah dan kelebihannya ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan…
9 Langkah Cara Pensiun Dini yang Dapat Membantu Anda di 2023 seputarpengetahuan.co.id - Jika Anda ingin tahu cara pensiun dini, Anda tidak sendiri. Dan bagi sebagian orang, impian pensiun di umur yang terbilang masih mudah bukanlah sekedar mimpi belaka. Banyak orang…
Contoh Teks Cerita Sejarah di Indonesia Contoh Teks Cerita Sejarah di Indonesia – Seperti apa Contoh dari Cerita Sejarah?Pada kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas Contoh Cerita sejarah beserta strukturnya. Mari kita simak pembahasannya pada artikel di…
Kingdom Animalia : Pengertian, Ciri, Klasifikasi dan Contoh… Kingdom Animalia : Pengertian, Ciri, Klasifikasi dan Contoh Filumnya - Apakah itu yang di maksud Kingdom Animalia?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya rumus lain yang juga melingkupinya.Mari…
Permainan Bulu Tangkis : Sejarah, Teknik, Peraturan, Sarana… Permainan Bulu Tangkis : Sejarah, Teknik, Peraturan, Sarana Dan Prasarananya - Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas permainan bulu tangkis dan tentunya tentang hal lain yang juga melingkupinya.Mari kita simak…
Perangkat Keras Komputer : Cara Kerja, Jenis, Contoh dan… Perangkat Keras Komputer : Cara Kerja, Jenis, Contoh dan Fungsinya - Di era Komputerisasi saat ini pasti kita sudah tak asing dengan Komputer dan Perangkatnya.Namun, mungkin ada yang belum tahu…
Panduan Lengkap Cara Beriklan di Instagram 2023 seputarpengetahuan.co.id - Beriklan di Instagram adalah topik besar dan penting saat ini. Tak heran jika banyak orang yang mencoba mempelajari cara beriklan di Instagram. Dengan lebih dari 1 miliar pengguna aktif…
√ Pengertian Kontrak Berjangka Indeks Saham, Manfaat dan… Pengertian Kontrak Berjangka Indeks Saham, Manfaat dan Resikonya - Pada pembahasan kali ini Seputar Pengetahuan akan menjelaskan tentang Kontrak Berjangka Indeks Saham. Hal ini berkaitan dengan investasi dan bagaimana resikonya terhadap pihak-pihak yang…
Bidang Miring : Pengertian, Rumus, Keuntungan Mekanik Dan… Bidang Miring : Pengertian, Rumus, Keuntungan Mekanik Dan Contoh Soalnya - Apakah yang di maksud dengan bidang miring dan cara menghitung fisikanya?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya…