Home ยป Pengertian Kambium : Ciri, Fungsi, Jenis Dan Strukturnya
Pengertian Kambium : Ciri, Fungsi, Jenis Dan Strukturnya
Pengertian Kambium : Ciri, Fungsi, Jenis Dan Strukturnya – Apakah itu Kambium pada tumbuhan dan fungsinya?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain yang juga melingkupinya.Mari kita simak bersama pembahasannya pada artikel di bawah ini untuk lebih dapat memahaminya.
Pengertian Kambium : Ciri, Fungsi, Jenis Dan Strukturnya
Kambium adalah lapisan jaringan meristemastik pada tumbuhan yang selnya aktif membelah dan bertanggung jawab terhadap pertumbuhan sekunder tumbuhan. Struktur kambium pada tumbuhan ini ditemukan pada bagian batang dan akar.
Kambium merupakan lapisan sel aktif yang menjadi pemisah antar pembuluh pengangkut xylem (kayu) dan floem (kulit kayu) yaitu jaringan yang bertanggung jawab dalam pertumbuhan sekunder pada tumbuhan khususnya akar dan batang. Pertumbuhan sekunder ini terjadi pada musim pertama dan menyebabkan peningkatan ketebalan.
Definisi kambium secara teoritis adalah selapisan sel yang disebut sel awal; praktis, sulit dibedakan dari sel anak yang masih berdiferensiasi, dan secara kolektif sejumlah lapisan sel disebut kambium atau zona cambial.
Bentuk kambium berupa lendir pada kulit (xilem) dan kayu batang (floem). Fungsi kambium pada batang berkayu yaitu sebagai media atau jalur lintas unsur hara dari tanah menuju daun.
Kambium hanya dapat ditemukan pada tumbuhan dikotil dan gymnospermae (tumbuhan berbiji terbuka) dan tidak dapat ditemukan pada tumbuhan monokotil. Karena tumbuhan monokotil tak memiliki kambium, batang monokotil tak mengalami pertumbuhan sekunder atau penebalan maupun pembesaran diameter batangnya.
Secara singkat, pengertian pertumbuhan sekunder diartikan sebagai aktivitas kambium dalam pembentukan xylem dan floem. Pertumbuhan sekunder pada tumbuhan menyebabkan batang tumbuh melebar juga lingkar tahun dan jari-jari empulur terbentuk. Diantara xilem dan floem terdapat kambium yang selnya aktif membelah.
Pertumbuhan kambium ke arah luar akan membentuk floem sekunder dan pertumbuhan kambium ke arah dalam akan membentuk xylem sekunder sehingga diameter batang tumbuhan akan membesar.
Jaringan yang berada dibagian dalam kambium disebut kayu, sedangkan dibagian luar kambium disebut papagan atau kulit. Pembentukan berkas pengangkut sekunder pada batang terjadi akibat adanya aktivitas kambium yang dipengaruhi musim.
Ciri-Ciri Kambium
Berikut ini ciri atau karakteristik kambium pada tumbuhan diantaranya yaitu:
Kambium hanya bisa ditemukan pada tumbuhan dikotil dan juga tumbuhan berbiji terbuka (gymnospermae), dimana aktivitasnya dapat menghasilkan jaringan gabus (cork atau phellem, felem) ke arah luar.
Fungsi jaringan gabus yaitu untuk mengendalikan keluar masuknya air, untuk mencegah serangan dari hama juga fungsi mekanik lainnya.
Fungsi Kambium
Kambium merupakan struktur tumbuhan yang bersifat keras, adapun fungsi kambium pada tumbuhan diantaranya yaitu:
Membentuk pembuluh kayu (xylem) dan pembuluh tapis (floem).
Mengangkut hasil fotosintesis berupa glukosa, oksigen dan uap airdari daun ke seluruh bagian tumbuhan.
Mengangkut air dan unsur hara dari akar ke daun untuk proses fotosintesis.
Jenis Kambium Pada Tumbuhan
Berikut ini macam-macam jenis kambium pada tumbuhan diantaranya yaitu:
Kambium Primer
Kambium primer atau intervaskuler, yaitu jenis kambium yang terletak diantara xylem dan floem tumbuhan dikotil dan tumbuhan berbiji terbuka.
Kambium Sekunder
Kambium sekunder, yaitu jenis kambium yang terletak pada permukaan akar dan batang yang pecah akibat pertumbuhan sekunder. Fungsi kambium sekunder atau kambium gabus ini yakni pembentuk sel gabus sebagai pengganti epidermis (ke luar) dan pembentuk sel feloderm hidup (ke dalam).
Berdasarkan jaringan tetap yang dibentuknya, kambium dibedakan menjadi:
Kambium Gabus
Kambium gabus adalah jenis kambium yang termasuk dalam bagian korteks. Aktivitas kambium gabus membentuk jaringan gabus (felem, phellem atau cork) ke arah luar. Fungsi jaringan gabus yaitu untuk mengendalikan keluar masuknya air, mencegah serangan hama, dan fungsi mekanik lainnya. Sedangkan aktivitas kambium gabus ke dalam pada beberapa spesies tumbuhan membentuk feloderm (phelloderm).
Kambium Vaskuler
Kambium pembuluh atau kambium vaskular atau biasa disebut kambium yaitu jenis kambium yang umumnya menjadi pembatas antara bagian pepagan (kulit kayu) dari kolom kayu pada batang pohon. Pertumbuhan kambium ke arah dalam akan membentuk pembuluh kayu (xilem) dan pertumbuhan kambium kearah luar akan membentuk pembuluh tapis (floem, phloem).
Struktur dari Kambium
Kambium merupakan meristem lateral karena terletak di daerah luar batang dan akar. Untuk sebagian besar semak dan pohon, wilayah kambium adalah silinder berlapis-lapis dengan penampang yang membentuk cincin kontinu. Ketika kabium aktif, ia jenis dari banyaknya lapisan ke sel, tetapi ketika diam (tidak aktif).
Lapisan tersebut dianggap lapisan dua sisi karena dapat menghasilkan turunan di banyak arah. Selanjutnya pembelahan perlicinal, sel-sel di kembangakan menjadi sel-sel yang tetap di bagian luar agar aktif sebagai perubahan atau sel eksternal mengembangkan jadi sel internal tetap valid sebagai sel penukar.
Bukti yang sangat meyakinkan yaitu jika xilem paralel dan floem sekunder adalah gambar cermin satu sama lain. Pada titik tertentu, perubahan tersebut menciptakan jari empiris baru yang dapat ditemukan di xilem dan floem. Sementara gearbox dikeluarkan ke dalam bersama-sama dengan penebalan silinder xilem.
Sel tersebut akan membelah menjadi bidang fisi antiklin sehingga dapat memperbesar area tangensial. Oleh karena itu, area roda gigi mengkompensasi luasnya silinder xilem.Disebutkan di atas bahwa transmisi sepenuhnya silindris. Namun, sejumlah kecil kayu terbentuk di kebanyakan tanaman contohnya Euphorbiaaceae, sukulen dan sebagian besar dikotida, termasuk pepaya.
Di sini kambium akan terlihat seperti serangkaian pita tipis yang dibatasi oleh bundel asli bundel pembuluh darah. Aktivitas terbatas kambium berarti bahwa file tersebut dalam bentuk tiang kayu atau jaring kayu.
Demikianlah ulasan dari Seputarpengetahuan.co.id tentangย Pengertian Kambium : Ciri, Fungsi, Jenis Dan Strukturnya ,semoga dapat menambah wawasan dan pengetahuan kalian. Terimakasih telah berkunjung dan jangan lupa untuk membaca artikel lainnya.
DNA dan RNA : Pengertian, Karakteristik, Perbedaan dan… DNA dan RNA : Pengertian, Karakteristik, Perbedaan dan Pembahasan Prosesnya - Apa pengertian dan perbedaan dari DNA dan RNA? Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya hal-hal lain yang…
Iman Kepada Hari Akhir : Pengertian, Dalil, Tanda Kiamat,… Iman Kepada Hari Akhir : Pengertian, Dalil, Tanda Kiamat, Peristiwa Pada Hari Akhir, Fungsi dan Hikmahnya - Apa Pengertian Iman Kepada Hari Akhir dan Manfaatnya ?Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id…
Proses Spermatogenesis : Pengertian, Fungsi, Faktor Dan… Proses Spermatogenesis : Pengertian , Fungsi, Faktor, Kelainan Pada Sperma - Bagaimanakah Proses Spermatogenesis itu? Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apa itu Proses Spermatogenesis dan unsur - unsur lain…
Peredaran Darah Besar : Pengertian, Jenis, Komponen dan… Peredaran Darah Besar : Pengertian, Jenis, Komponen dan Fungsinya - Apa itu peredaran darah besar ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya, meliputi jenis,komponen dan tentunya hal-hal lain yang juga…
โ Pengertian Jaringan Parenkim, Struktur, Ciri dan Jenisnya Pengertian Jaringan Parenkim, Struktur, Ciri dan Jenisnya โ Pada kesempatan kali ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang Jaringan Parenkim. Yang mana dalam pembahasan kali ini menjelaskan pengertian jaringan parenkim, bentuk,…
Transportasi Sel : Pengertian, Aktif, Pasif, Endositosis &… Transportasi Sel : Pengertian, Aktif, Pasif, Endositosis & Eksositosis - Pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang transportasi sel. Ingin tahu lebih detail? simak pembahasannya dibawah ini dengan lengkap.…
Iman Kepada Qada dan Qadar : Pengertian, Dalil, Hikmah dan… Iman Kepada Qada dan Qadar : Pengertian, Dalil, Hikmah dan Fungsinya - Apakah yang di maksud dengan Iman Kepada Qada dan Qadar ?Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan…
Bagian Bagian Kulit : Epidermis, Dermis, Struktur Dan… Bagian Bagian Kulit : Epidermis, Dermis, Struktur Dan Fungsinya - Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas bagian bagian kulit dan tentunya tentang hal lain yang juga melingkupinya.Mari kita simak bersama…
Macam Macam Akar Pada Tumbuhan, Sifat, Fungsi dan… Macam Macam Akar Pada Tumbuhan, Sifat, Fungsi dan Strukturnya - Apa saja macam macam akar pada tumbuhan ?Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentu hal-hal yang juga melingkupinya.…
โ Pengertian Pembuluh Nadi (Arteri), Fungsi, Ciri dan… Pengertian Pembuluh Nadi (Arteri), Fungsi, Ciri dan Jenisnyaย - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang pembuluh nadi atau yang sering disebut arteri. Pembahasan yang meliputi pengertian pembuluh nadi, fungsi…
โ Pengertian Sel Darah Merah, Ciri, Fungsi, Struktur, Proses… Pengertian Sel Darah Merah, Ciri, Fungsi, Struktur, Proses dan Dampaknyaย - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Sel Darah Merah. Yang meliputi pengertian, ciri-ciri, fungsi, struktur, proses pembentukan dan…
Jaringan Penguat Tumbuhan : Pengertian, Kolenkim,… Jaringan Penguat Tumbuhan : Pengertian, Kolenkim, Sklerenkim, Ciri, Jenis dan Strukturnya - Apakah saja jaringan penguat tumbuhan dan perbedaannya?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain…
Vakuola Adalah : Ciri Karakteristik, Fungsi, Struktur dan… Vakuola Adalah : Ciri Karakteristik, Fungsi, Struktur dan Jenisnya - Apakah itu yang di sebut vakuola pada tumbuhan dan hewan?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal…
โ Pengertian Plasenta, Fungsi, Struktur, Bagian & Prosesnya… Pengertian Plasenta, Fungsi, Struktur, Bagian & Prosesnya (Lengkap)ย - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Plasenta. Yang meliputi pengertian, fungsi, struktur dan bagian, serta proses terbentuknya plasenta dengan pembahasan…
Runtuhnya Kerajaan Kediri : Sejarah dan Peninggalannya Runtuhnya Kerajaan Kediri : Sejarah dan Peninggalannya -ย Kerajaan Kediri atau Kerajaan Kadiri atau Kerajaan panjalu adalah sebuah kerajaan yang ada di Jawa Timur antara tahun 1042-1222. Kerajaan tersebut di kota…
Fungsi Sistem Peredaran Getah Bening : Komponen Penyusun Dan… Fungsi Sistem Peredaran Getah Bening : Komponen Penyusun Dan Anatominya - Apakah Fungsi Sistem Peredaran Getah Bening?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain yang juga…
Persamaan Kuadrat : Pengertian, Macam, Sifat, Rumus dan… Persamaan Kuadrat : Pengertian, Macam, Sifat, Rumus dan Contoh Soal - Apa itu persamaan kuadrat dan rumus akarnya ?Pada kesempatan iniย Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apakah itu Persamaan kuadrat ,rumus akar dan…
Struktur Sel serta Fungsinya Pada Tumbuhan dan Hewan Struktur Sel serta Fungsinya Pada Tumbuhan dan Hewanย - Sel merupakan unit terkecil dari makhluk hidup. Di dalam sel terdapat protoplasma yang tersusun atas karbohidrat, lemak, protein dan asam nukleat. Struktur…
Pembelahan Meiosis : Pengertian , Proses Tahapan dan… Pembelahan Meiosis : Pengertian ,Proses Tahapan dan Perbedaan Dengan Mitosis - Apakah itu pembelahan meiosis ?Pada kesempatan ini kita akan membahasnya lebih lanjut untuk lebih memahaminya.Mari kita simak bersama sama.…
โ Pengertian Pembelahan Biner dan Fasenya Pada Bakteri… Pengertian Pembelahan Biner dan Fasenya Pada Bakteri (Lengkap)ย - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang pembelahan biner. Yang meliputi pengertian pembelahan biner dan fase pembelahan biner pada bakteri yang…
Pengertian Sitoskeleton, Fungsi dan Strukturnya (Terlengkap) Pengertian Sitoskeleton, Fungsi dan Strukturnya (Terlengkap)ย -ย Bertemu lagi dengan Seputar Pengetahuan, sekarang kita akan membahas mengenai sitoskeleton. Apa itu sitoskeleton? Nah bagi yang belum tahu dan yang ingin tahu mari kita…
Transformator : Pengertian, Fungsi, Jenis, Bagian, Prinsip… Transformator : Pengertian, Fungsi, Jenis, Bagian, Prinsip Kerja, Kelemahan dan Rumus Lilitannya - Apakah itu transformator dan fungsinya?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain yang…
Kingdom Animalia : Pengertian, Ciri, Klasifikasi dan Contoh… Kingdom Animalia : Pengertian, Ciri, Klasifikasi dan Contoh Filumnya - Apakah itu yang di maksud Kingdom Animalia?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya rumus lain yang juga melingkupinya.Mari…
Ribosom : Pengertian, Jenis, Fungsi, Bentuk, dan Struktur Ribosom : Pengertian, Jenis, Fungsi, Bentuk, dan Struktur - Pernah mendengar mengenai istilah Ribosom? Pada kesempatan kali ini kita akan membahsanya apakah yang di maksud Ribosom? Mari kita Simak penjelasan…
Jaringan Ikat : Pengertian, Fungsi, Ciri, Macam, Letak &… Jaringan Ikat : Pengertian, Fungsi, Ciri, Macam, Letak & Penyusunnyaย - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang jaringan ikat. Yang meliputi pengertian jaringan ikat, fungsi, ciri-ciri, macam-macam, penyusun jarinan…
โ Pengertian Tulang Keras, Fungsi, Ciri, Jenis, Struktur &… Pengertian Tulang Keras, Fungsi, Ciri, Jenis, Struktur & Contohnyaย - Pada kesempatan kali ini kami akan menjelaskan tentang tulang keras. Pembahasan yang meliputi pengertian tulang keras, fungsi, jenis, ciri, struktur tulang…
Kerajinan Dari Bahan Keras : Pengertian, Jenis, Teknik,… Kerajinan Dari Bahan Keras : Pengertian, Jenis, Teknik, Tahapan Cara Membuat dan Contohnya - Apa itu kerajinan dari bahan keras ?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya hal-hal…
โ Pengertian Jaringan Dewasa Pada Tumbuhan, Ciri, Fungsi &… Pengertian Jaringan Dewasa Pada Tumbuhan, Ciri, Fungsi & Strukturnyaย - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang jaringan dewasa pada tumbuhan. Yang meliputi pengertian jaringan dewasa pada tumbuhan, fungsi, struktur…
Faktor Penghambat Mobilitas Sosial : Pengertian, Faktor… Faktor Penghambat Mobilitas Sosial : Pengertian, Faktor Pendorong dan Penjelasannya - Apa itu arti mobilitas sosial dan faktor Penghambatnya ?,Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya, meliputi kandungan gizi dan tentunya…
Perbedaan Spermatogenesis dan Oogenesis : Pengertian dan… Perbedaan Spermatogenesis dan Oogenesis : Pengertian dan Faktor Yang Mempengaruhi - Apa sajakah itu Perbedaan Spermatogenesis dan Oogenesis? Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Spermatogenesis dan Oogensis beserta…