√ Pengertian Slogan dan Contoh Slogan (Bahas Lengkap)
Pengertian Slogan dan Contoh Slogan (Bahas Lengkap) – Di dalam melakukan suatu pemilihan umum atau pemilihan daerah pastinya kita pernah melihat dan membaca apa yang ada di pinggir jalanan berupa gambar besar dengan beberapa kalimat di dalamnya.
Dnegan menggunakan itu maka akan membuat para pengguana jalanan melihat dan membacanya, itu dapat membuat para pembacanya menjadi lebih mengenal tentang siapa yang ingin di pilihnya. Untuk itu banyak sekali bertebaran selebaran ketika akan berlangsungnya pemilu.
Pengertian Slogan dan Contoh Slogan (Bahas Lengkap)
Maka dari itu penting sekali penggunaan slogan bagi yang memang memerlukan dukungan masyarakat luas seperti ketika adanya pemilu. Untuk mengerti apa itu slogan akan di jelaskan sebagai berikut.
Pengertian Slogan
Slogan merupakan suatu gagasan, suatu ekspresi, atau juga suatu tujuan yang dapat di ulang-ulang untuk memberutahukan, untuk menjelaskan, atau untuk dapat mempopulerkan sesuatu hal. Dengan menggunakan suatu kalimat yang pendek dan juga mencolok, menarik, serta mudah untuk di ingat, itu semua di gunakan untuk dapat melekat id dalam pikiran semua orang.
Slogan dapat kita jumpai atau sering kali kita lihat dengan bentuk kata-kata. Kalimat dari slogan ini sendiri harus singkat yang untuk membuat mudah di ingat oleh semua orang. Kalimat dari slogan juga haruslah menarik agar mendapat perhatian dari semua orang.
Semuanya itu yang di maksudkan untuk dapat tercapai apa yang di inginkan yaitu untuk dapat mempengaruhi para pembacanya yang akan membuat kekuatan kata harus dapat benar-benar di perhatikan. Walaupun hanya terdiri dari beberapa kata saja tetapi penulisannya harus memiliki makna yang luas dan juga mendalam.
Contoh Slogan
Contoh slogan yang dapat di jadikan sebagai inspirasi di dalam menulis slogan yang mengandung kata menarik, mudah di ingat dan juga dapat menyampaikan pesan secara jelas adalah sebagai berikut.
Contoh Slogan Motivasi
Berikut adalah cotnoh slogan yang memberikan motivasi:
Siapa cepat dia dapat.
Selamatkan Masa Depan Bangsa
Merdeka atau Mati.
Kecil menabung tua beruntung.
Dua anak lebih baik.
Contoh Slogan Pendidikan
Berikut adalah contoh slogan pendidikan diantaranya:
Guru pembina budaya ilmu.
Bersama ke arah kecemerlangan,
Guru berkesan, pendidikan cemerlang.
Budayakan Membaca Sejak Dini
Contoh Slogan Kebersihan
Berikut adalah contoh dari slogan kebersihan diantaranya:
Kebersihan Pangkal Kesehatan
Kebersihan adalah Bagian dari Iman
Terima Kasih Anda Tidak Membuang Sampah di Sungai
Dalam Badan yang Sehat terdapat Jiwa yang Kuat
Ingat 3M: Menguras, Menutup, dan Mengubur.
Contoh Slogan Kesehatan
Berikut adalah contoh dari slogan kesehatan diantaranya:
Empat sehat lima sempurna
Bila Anda merokok, berhentilah sekarang juga, dan bila Anda bukan perokok, jangan sama sekali memulai.
Berani Katakan Tidak untuk Narkoba
Budayakan Hidup Sehat
Contoh Slogan Lingkungan
Berikut adalah contoh dari slogan lingkungan hidup yang diantaranya:
Hijaulah alamku, lestarilah lingkunganku
Hutan Dibakar Banjir Melanda
Hutan untuk rakyat
Hanya satu bumi
Sekianlah pengertian tentang Pengertian Slogan dan Contoh Slogan (Bahas Lengkap) yang di jelaskan oleh seputarpengetahuan. Dengan adanya slogan maka akan membuat apa yang di inginkan oleh para pembuatnya akan terus terbayang di ingatan para pembacanya. Semoga bermanfaat 🙂
Daftar Isi
Rekomendasi:
√ Masyarakat Madani : Pengertian, Unsur, Ciri dan Pilarnya Masyarakat Madani : Pengertian, Unsur, Ciri dan Pilarnya - Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang Masyarakat Madani. Yang mana dalam pembahasn kali ini menjelaskan pengertian masyarakat madani menurut…
30 Pengertian Demokrasi Menurut Para Ahli (Pembahasan… 30 Pengertian Demokrasi Menurut Para Ahli (Pembahasan Lengkap) - Pembahasan kali ini akan menjelaskan tentang apa itu pengertian demokrasi secara harfiah dan secara istilah serta pengertian-pengertian demokrasi yang dipaparkan oleh para…
10 Manfaat Membaca Buku Setiap Hari untuk Menjalani Hidup seputarpengetahuan.co.id - Manfaat membaca buku banyak sekali. Tapi mari kita hadapi itu. Mungkin sulit untuk memotivasi diri sendiri untuk membaca buku setebal 382 halaman jika Anda dapat menonton film, mendengarkan…
Teks Berita : Pengertian, Ciri, Unsur, Struktur, Syarat,… Teks Berita : Pengertian, Ciri, Unsur, Struktur, Syarat, Kaidah Kebahasaan, Pedoman Penulisan dan Contoh- Apakah itu yang di maksud dengan Teks Berita? Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang…
√ Pengertian Dukungan Sosial, Fungsi, Sumber, Bentuk,… Pengertian Dukungan Sosial, Fungsi, Sumber, Bentuk, Manfaat dan Faktornya - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang dukungan sosial. Yang meliputi pengertian dukungan sosial, fungsi dukungan sosial, sumber dukungan sosial,…
Perangkat Keras Komputer : Cara Kerja, Jenis, Contoh dan… Perangkat Keras Komputer : Cara Kerja, Jenis, Contoh dan Fungsinya - Di era Komputerisasi saat ini pasti kita sudah tak asing dengan Komputer dan Perangkatnya.Namun, mungkin ada yang belum tahu…
Pengertian Parts of Speech dan Kegunaannya dalam Kalimat Pengertian Parts of Speech dan Kegunaannya dalam Kalimat - Untuk mengawali pembahasan kita tentang bahasa Inggris ini, pertama kita akan membahas tentang Parts of Speech. Apa itu Parts of Speech? Dan bagaimana…
√ Pengertian Masyarakat Multikultural, Ciri, Sifat, Faktor,… Pengertian Masyarakat Multikultural, Ciri, Sifat, Faktor, Jenis dan Dampaknya - Pada pembahasan kali ini kami akan mengulas tentang masyarakat multikultural. Yang meliputi pengertian, ciri-ciri, sifat, faktor yang mempengaruhi, jenis-jenis dan dampak…
Doa dan Dzikir Setelah Sholat Doa dan Dzikir Setelah Sholat - Bagaimana bacaan Doa dan Dzikir sesudah sholat ?,Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya hal-hal lain yang juga melingkupinya.Mari kita simak bersama pembahasannya…
√ Pengertian APBD, Fungsi, Struktur & Penyusunannya… Pengertian APBD, Fungsi, Struktur & Penyusunannya (Terlengkap) - Pada Kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang APBD. Yang mana dalam pembahasan kali ini menjelaskan pengertian APBD, Fungsi APBD, Struktur APBD…
√ Pengertian Kalimat Majemuk Campuran, Karakteristik, Jenis… Pengertian Kalimat Majemuk Campuran, Karakteristik, Jenis dan Contohnya - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang kalimat majemuk. Yang meliputi pengertian kalimat majemuk, karakteristik kalimat majemuk, jenis-jenis kalimat majemuk dan…
Pemilihan Umum Pertama di Indonesia Beserta Tujuannya… Pemilihan Umum Pertama di Indonesia Beserta Tujuannya (Lengkap) – Negera republik indonesia telah merdeka sejak tanggal 14 agustus 1994. Setelah merdeka rakyat indonesia memiliki banyak sekali tugas yang harus cepat di…
Contoh Bangun Datar : Jenis, Sifat dan Rumus Bangun Datar Contoh Bangun Datar : Jenis, Sifat dan Rumus Bangun Datar - Apa saja bentuk Contoh dari Bangun Datar itu ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas apa saja itu Bangun Datar…
Koordinat Kartesius : Pengertian, Sistem, Diagram dan Contoh… Koordinat Kartesius : Pengertian, Sistem, Diagram dan Contoh Soal - Apa yag di maksud dengan koordinat Kartesius ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Koordinat Kartesius dan hal-hal yang melingkupinya.…
Permainan Bulu Tangkis : Sejarah, Teknik, Peraturan, Sarana… Permainan Bulu Tangkis : Sejarah, Teknik, Peraturan, Sarana Dan Prasarananya - Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas permainan bulu tangkis dan tentunya tentang hal lain yang juga melingkupinya.Mari kita simak…
Rumus Kerucut, Ciri, Sifat, Unsur Dan Contoh Soalnya Rumus Kerucut, Ciri, Sifat, Unsur Dan Contoh Soalnya - Bagaimana cara menghitung luas dan volume bangun ruang kerucut?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain yang…
√ Pengertian Kalimat Efektif, Ciri, Syarat dan Contohnya… Pengertian Kalimat Efektif, Ciri, Syarat dan Contohnya (Lengkap) - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang Kalimat Efektif. Yang meliputi pengertian, ciri-ciri, syarat dan contoh kalimat efektif dengan pembahasan lengkap…
Pencak Silat : Pengertian, Sejarah, Ciri, Tujuan, Teknik,… Pencak Silat : Pengertian, Sejarah, Ciri, Tujuan, Teknik, dan Tingkatannya - Adakah yang belum tahu apa itu Pencak Silat ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Pencak Silat dan hal-hal lain…
Makalah : Pengertian, Ciri, Fungsi, Jenis, Struktur, Cara… Makalah : Pengertian, Ciri, Fungsi, Jenis, Struktur, Cara Membuat dan Contoh - Apa yang di maksud dengan Makalah dan bagaimana Penulisannya yang baik dan benar ?Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan…
Kalimat Pasif : Pengertian Kalimat Aktif, Ciri, Jenis dan… Kalimat Pasif : Pengertian Kalimat Aktif, Ciri, Jenis dan Contohnya - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang kalimat aktif dan pasif. Yang meliputi pengertian kalimat aktif, pengertian kalimat pasif,…
Tujuan Teks Eksplanasi : Pengertian, Struktur, Ciri, Kaidah,… Tujuan Teks Eksplanasi : Pengertian, Struktur, Ciri, Kaidah, Contoh – Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang teks eksplanasi. Yang meliputi pengertian teks eksplanasi, tujuan teks eksplanasi, struktur teks…
√ Pengertian Poster, Tujuan, Ciri, Syarat, Jenis dan… Pengertian Poster, Tujuan, Ciri, Syarat, Jenis dan Contohnya Lengkap - Pada pembahasan kali ini kita akan menjelaskan tentang Poster. Yang meliputi pengertian, tujuan, syarat, ciri-ciri, jenis dan cara membuat dengan pembahasan…
√ Pengertian Membaca Ekstensif, Tujuan, Tipe & Teknik… Pengertian Membaca Ekstensif, Tujuan, Tipe & Teknik Membacanya - Pada pembahasan kali ini kami akan menjelaskan tentang membaca ekstensif. Yang meliputi tentang pengertian membaca ekstensif, tujuan membaca ekstensif, tipe membaca ekstensif…
Sifat Allah : Sifat Wajib, Sifat Mustahil, Sifat Jaiz dan… Sifat Allah : Sifat Wajib, Sifat Mustahil, Sifat Jaiz dan Penjelasannya - Apa sajakah Sifat sifat Allah yang perlu kita pahami.Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas tentang Sifat Sifat…
Iman Kepada Qada dan Qadar : Pengertian, Dalil, Hikmah dan… Iman Kepada Qada dan Qadar : Pengertian, Dalil, Hikmah dan Fungsinya - Apakah yang di maksud dengan Iman Kepada Qada dan Qadar ?Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan…
√ Kesenjangan Sosial : Pengertian, Faktor, Dampak dan… Kesenjangan Sosial : Pengertian, Faktor, Dampak dan Contohnya – Pada Kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang Kesenjangan Sosial. Yang mana dalam pembahasan kali ini menjelaskan pengertian kesenjangan sosial, faktor,…
Khiyar Adalah : Pengertian, Hukum Dasar, Jenis Dan Dampak… Khiyar Adalah : Pengertian, Hukum Dasar, Jenis Dan Dampak Penerapannya - Apakah itu yang di maksud dengan hukum khiyar?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain…
Kalimat adalah : Pengertian, Ciri, Unsur, Jenis dan… Kalimat Adalah, Ciri, Unsur, Jenis dan Contohnya – Pada kesempatan ini Seputar Pengetahuan akan membahas tentang Kalimat. Yang mana dalam pembahasan kali ini menjelaskan pengertian kaliamat, ciri-ciri, unsur, jenis dan…
Kerajaan Kutai : Pendiri, Silsilah, Masa Kejayaan dan… Kerajaan Kutai : Pendiri, Silsilah, Masa Kejayaan dan Keruntuhan serta Peninggalannya - Bagaimana sejarah kerajaan kutai yang terletak di kalimantan ?Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahas kerajaan kutai dan…
Kalimat Majemuk Bertingkat : Pengertian, Ciri, Jenis Dan… Kalimat Majemuk Bertingkat : Pengertian, Ciri, Jenis Dan Contohnya - Bagaimana cara menghitung luas dan volume bangun ruang kerucut?, Pada kesempatan ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentunya tentang hal lain…